Hasil Quick Count Rakata, PM-MH Menang Telak

Kamis, 28 November 2024 - 11:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMBAR – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Lampung Barat Nomor Urut 2, Parosil Mabsus – Mad Hasnurin (PM-MH), unggul telak dalam hasil sementara quick count yang dilakukan oleh Rakata Analytics and Advisory. Dengan tingkat kepercayaan mencapai 99 persen, hasil ini memperlihatkan dominasi pasangan tersebut di Pilkada Lampung Barat.

Baca Juga :  HUT Kemerdekaan RI, Ketut Erawan Lomba Sarung

PM-MH sementara mengantongi 84,65 persen suara, jauh mengungguli kotak kosong yang hanya mendapatkan 15,35 persen suara. Data yang telah masuk tercatat sebanyak 29,41 persen.

Baca Juga :  Ismet Roni Ikut Pendaftaran Bacalon Bupati di Partai Demokrat

Menariknya, tingkat partisipasi pemilih dalam pilkada kali ini cukup tinggi, mencapai 69,95 persen, dengan margin of error sebesar 5,16 persen.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Keunggulan ini menjadi gambaran kuatnya kepercayaan publik terhadap pasangan PM-MH. Meski begitu, hasil akhir tetap akan ditentukan oleh penghitungan manual yang dilakukan oleh KPU.

Baca Juga :  Jelang Pilkada 2024, Kapolres Mesuji Colling Sistem ke Sekretariat Parpol

Hasil sementara ini sekaligus menunjukkan antusiasme masyarakat Lampung Barat dalam mendukung keberlanjutan pembangunan daerah.

Berita Terkait

Ketua DPRD Provinsi Lampung Hadiri Rapat Koordinasi Strategis Bank Lampung
DPRD Lampung Dukung Pergub Perlindungan Guru, Syukron Dorong Naik Jadi Perda
Founder Antasari 150C: Pilkada Lewat DPRD, Rakyat Boikot Partai
Produksi Padi Meningkat, DPRD Lampung Dorong Kebijakan Perlindungan Harga
PDI Perjuangan Lampung Selatan Dirikan Posko Nataru 2026 di Jalur Trans Sumatera
Peringati Hari Ibu ke 97 tahun 2025, DPC PDI Perjuangan Bandar Lampung Gelar Penanaman Pohon
Imelda : Status Internasional Bandara Radin Inten II Dongkrak Pariwisata dan UMKM
Imelda : Status Internasional Bandara Radin Inten II Dongkrak Pariwisata dan UMKM

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 05:21 WIB

Ketua DPRD Provinsi Lampung Hadiri Rapat Koordinasi Strategis Bank Lampung

Selasa, 13 Januari 2026 - 05:18 WIB

DPRD Lampung Dukung Pergub Perlindungan Guru, Syukron Dorong Naik Jadi Perda

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:11 WIB

Produksi Padi Meningkat, DPRD Lampung Dorong Kebijakan Perlindungan Harga

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:34 WIB

PDI Perjuangan Lampung Selatan Dirikan Posko Nataru 2026 di Jalur Trans Sumatera

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:31 WIB

Peringati Hari Ibu ke 97 tahun 2025, DPC PDI Perjuangan Bandar Lampung Gelar Penanaman Pohon

Berita Terbaru

Pemerintahan

Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Jumat, 9 Jan 2026 - 20:32 WIB