Dilantik Presiden Prabowo, Gubernur Lampung Mirza Terima Tanda Pangkat Pertama

Kamis, 20 Februari 2025 - 11:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung, (dinamik.id) — Presiden Prabowo Subianto resmi melantik 961 kepala dan wakil kepala daerah di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (20/02/2025). Dalam upacara pelantikan tersebut, Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal mendapatkan kehormatan sebagai kepala daerah pertama yang menerika penyematan tanda pangkat langsung dari Presiden Prabowo Subianto.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Bersama Ribuan Mastarakat Meriahkan Jalan Sehat dalam Rangka Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-59 Tahun 2023

Pelantikan yang digelar dihalaman Istana Kepresidenan itu berlangsung khidmat. Presiden Prabowo mendiktekan teks sumpah jabatan yang kemudian diikuti oleh seluruh kepala daerah yang hadir. Usai pengucapan sumpah, Presiden secara simbolis menyematkan tanda jabatan kepada enam perwakinan kepala daerah.

Baca Juga :  Sekdaprov Fahrizal Buka Rapat Forum Kadisdukcapil Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung

Keenam perwakilan itu merupakan representasi perwakilan agama di Indonesia, yakni Islam, Katolik, Protestan, Hindu, Budha dan Konghucu. Keenam perwakilan kepala daerah itu kemudian menandatangani berita acara pelantikan

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mirza, sebagai Gubernur Lampung mendapatkan kesempatan istimewa menerima tanda pangkat pertama diantara kepada daerah lainnya. Diketahui, kepala daerah yang dilantik hari ini berasal dari 33 tingkat Provinsi, 364 tingkat kabupaten dan 84 tingkat kota.

Baca Juga :  Wabup Nadirsyah Tegaskan Pemkab Dukung Kegiatan Pelestarian Budaya di Tubaba

Sebelum pelantikan para kepala daerah melaksanan kirab dari Silang Monas ke Istana. (Amd)

Berita Terkait

Gubernur Lampung Tak Mau Cuma Nonton, Siap Ikut Main di Launching IJP FC
Kepergok Curi Motor, Pria Berhelm Kuning Nyaris Babak Belur Diamuk Masa
Infrastruktur, Kesehatan dan Ekonomi Produktif Jadi Fokus Musrenbang Kecamatan Tumijajar
Jajaran Polres Mesuji Polda Lampung, Lakukan Pengecekan Kesehatan Berkala
Protes Jalan Rusak Berkepanjangan, Warga Gelar Aksi ‘Gogoh Iwak’ di Jalan
Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak, Kominfotik – PPPA Provinsi Lampung Sinergikan Penguatan PUSPAGA
Ketua Kwartir Cabang Pramuka Pringsewu Buka Rakercab ke-XI Tahun 2026

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:36 WIB

Gubernur Lampung Tak Mau Cuma Nonton, Siap Ikut Main di Launching IJP FC

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:47 WIB

Kepergok Curi Motor, Pria Berhelm Kuning Nyaris Babak Belur Diamuk Masa

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:00 WIB

Infrastruktur, Kesehatan dan Ekonomi Produktif Jadi Fokus Musrenbang Kecamatan Tumijajar

Rabu, 28 Januari 2026 - 19:51 WIB

Jajaran Polres Mesuji Polda Lampung, Lakukan Pengecekan Kesehatan Berkala

Senin, 26 Januari 2026 - 14:12 WIB

Protes Jalan Rusak Berkepanjangan, Warga Gelar Aksi ‘Gogoh Iwak’ di Jalan

Berita Terbaru