Kapolres Mesuji Pimpin Jaga Kamtibmas Malam Takbiran dan Cek Posko Pengamanan Mudik

Jumat, 21 April 2023 - 23:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MESUJI — Kapolres Mesuji AKBP Yuli Haryudo, SE dan Waka Polres Kompol Juli Sundara memimpin patroli dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) malam takbiran guna mencegah tindak kriminal serta memberikan rasa aman dan nyaman dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, Jum”at Malam (21/04/2023).

Baca Juga :  Musda Golkar Lampung, Peluang Kader Muda dan Gagasan Pembangunan Partai

“Giat patroli dilaksanakan dengan patroli keliling di wilayah Kabupaten Mesuji agar tetap terjaga kondusif di malam Lebaran,” kata Kapolres AKBP. Yuli Haryudo

Kapolres pun memastikan personel dikerahkan secara maksimal dalam pengamanan malam takbiran yang biasanya diwarnai ramainya masyarakat turun ke jalan.

“Kepada personel yang bertugas, agar mengedepankan langkah-langkah preemtif dan preventif secara ramah humanis dan edukatif,” jelasnya

Kapolres mengatakan, dirinya memberikan motivasi agar anggotanya tetap semangat memberikan pelayanan terbaik dengan kerja ikhlas.

“Alhamdulilah dimalam takbiran di wilayah Kabupaten Mesuji ini, terjaga kondusif sepanjang Ramadhan hingga memasuki hari malam Lebaran,” ucapnya.

Baca Juga :  KJS Xavepa Sukses Gelar Jalan Sehat di Gelora Bung Karno

Saat itu juga, Kapolres Mesuji beserta jajaran mengecek Pos Pengamanan di Agung Batin tepatnya di Perbatasan Mesuji Lampung – Mesuji OKI Sumatera Selatan, Pos Pengamanan Simpang Asahan Jalan Lintas Timur. (MORE)

Berita Terkait

Polres Mesuji, Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Krakatau 2025
KNPI Lampung Dukung Presiden Anugerahkan Gelar Pahlawan Soeharto
Gelorakan Semangat Pahlawan, RRI Kembali Helat Kita Indonesia
Panji Bangsa Lampung Gelar Pendidikan Instruktur untuk Perkuat Kaderisasi 
Kolaborasi BTB dan IJP Lampung, Edukasi Publik Soal Penyesuaian Tarif Tol
DPRD Lampung : Perusahaan Wajib Patuhi Pergub Tata Kelola dan Hilirisasi Ubi Kayu
Polres Mesuji Gelar Sertijab Dua Kasat dan Tiga Kapolsek
Pelatihan Kopdes MP Mesuji Dorong Kemandirian Ekonomi Desa

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 12:48 WIB

Polres Mesuji, Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Krakatau 2025

Kamis, 13 November 2025 - 23:03 WIB

KNPI Lampung Dukung Presiden Anugerahkan Gelar Pahlawan Soeharto

Senin, 10 November 2025 - 10:06 WIB

Gelorakan Semangat Pahlawan, RRI Kembali Helat Kita Indonesia

Minggu, 9 November 2025 - 10:45 WIB

Panji Bangsa Lampung Gelar Pendidikan Instruktur untuk Perkuat Kaderisasi 

Jumat, 7 November 2025 - 15:14 WIB

Kolaborasi BTB dan IJP Lampung, Edukasi Publik Soal Penyesuaian Tarif Tol

Berita Terbaru

Hukum

PWI dan Kejari Tanggamus Bersinergi Edukasi Masyarakat

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:10 WIB