NU Bandar Lampung Yakin Bunda Eva akan Jadi Walikota Inspiratif

Jumat, 26 Februari 2021 - 18:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG (dinamik.id)–Ketua PCNU Kota Bandar Lampung, Gus Adji menyampaikan rasa syukur dan bangga karena Eva Dwiana, salah satu kader NU akan menjadi walikota dan memimpin pemerintahan di Kota Bandar Lampung.

Selanjutnya, Ketua NU Kota juga berharap semoga Ibu Eva Dwiana mampu menjadi pemimpin yang menginspirasi dan sekaligus pengayom warga Kota Bandar Lampung, yang kiprah kepemimpinannya semata mata didedikasikan untuk tujuan kemaslahatan rakyat.

“Kita juga berharap segala program kebaikan yang sudah dirintis pendahulunya bisa diteruskan sekaligus mampu lebih ditingkatkan lagi,” tuturnya, Jumat (27/2/2021).

NU Kota beserta seluruh pondok pesantren keluarga besar NU juga mendoakan semoga walikota baru ini mampu menjadi figur ibunya warga kota Bandar Lampung, dan mampu istikomah menjaga amanat rakyat.

Baca Juga :  Pemkot Bandar Lampung Cairkan THR dan Gaji ke-14 untuk ASN

Khusus untuk program keagamaan dan kerohanian, PCNU berharap agar walikota baru bisa lebih mensyiarkan Islam rahmatan lil almin di Kota Bandar Lampung, sekaligus mampu bersinergi dengan institusi keagamaan yang memiliki basis umat seperti NU dalam menguatkan akidah umat.

Baca Juga :  Walikota Eva Dwiana Tunda PTM, ini Sebabnya

“Kita berharap ibu Eva Dwiana akan mampu mengupayakan islahul ummah (perbaikan kualitas hidup) warga Kota, dan islahul hukumah (perbaikan kualitas peran pemerintah), kita optimis karena kita mengenali ibu Eva sebagai sosok yang gigih, pekerja keras dan selalu optimis,” tutur Gus Adji. (DRA)

Berita Terkait

Dilantik Herman HN, Budi Yuhanda Kembali Nahkodai NasDem Mesuji
Ketua Golkar Lampura Arnando Ferdiansyah Kejar Target 8 Kursi di Pemilu 2029
Ketua AMPG Lampura Rian Rivaldi Siapkan Program Sasar Pemuda
Syukron Muchtar: Pengangkatan Petugas MBG Penting, Tapi Guru Honorer Lebih Mendesak
Ketua DPRD Lampung Dukung Pagar Permanen Cegah Konflik Gajah di Way Kambas
Ketua DPRD Lampung Dukung TNWK Jadi Model Nasional Pengelolaan Taman Nasional
Andika Wibawa Turun ke Masyarakat, Sosialisasikan Perda Pencegahan Narkoba di Bandar Lampung
Nunik Kembali Pimpin DPW PKB Lampung Periode 2026–2031

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:38 WIB

Dilantik Herman HN, Budi Yuhanda Kembali Nahkodai NasDem Mesuji

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:34 WIB

Ketua AMPG Lampura Rian Rivaldi Siapkan Program Sasar Pemuda

Senin, 26 Januari 2026 - 14:10 WIB

Syukron Muchtar: Pengangkatan Petugas MBG Penting, Tapi Guru Honorer Lebih Mendesak

Senin, 26 Januari 2026 - 08:31 WIB

Ketua DPRD Lampung Dukung Pagar Permanen Cegah Konflik Gajah di Way Kambas

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:27 WIB

Ketua DPRD Lampung Dukung TNWK Jadi Model Nasional Pengelolaan Taman Nasional

Berita Terbaru