4 Atlet E-sport Lampung Berangkat ke PON XX Papua

Kamis, 16 September 2021 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

4 atlet esport dilepas ke PON XX Papua

Dengan lolosnya babak kualifikasi di Pra Pon XX Papua, membuat sebuah kebanggaan untuk salah satu tim E-Sports asal Lampung yakni Feroz E-Sports yang bisa ikut serta di ajang olahraga yang berprestasi tingkat Nasional.
.
.
“Alhamdulilah, telah banyaknya kualifikasi yang dihadapi oleh Feroz, dan akhirnya mendapat kesempatan baik, untuk ikut di ajang Pon Papua 2021, karena tidak semua Provinsi mendapat kesempatan seperti ini ya,” kata Ketua Harian E-Sports Lampung Iqbal Ardiansyah,S.S.I.,M.M pada jumpa persnya, Kamis, (16/9).
.
.
Lanjut kata Bung Iqbal sapaan akrabnya, semua kerja keras ini, yang bisa membuat Feroz dapat ikut serta di ajang Pon Papua ini, semua berkat doa dan dukungan masyarakat di Lampung.
.
.
“Hari ini Atlet-atlet E-Sports Game Free Fire Berangkat menuju PON Papua, Mohon Dukungan dan doa semuanya,” ujarnya.
.
.
Terkait harapan, Bung Iqbal sebut Lampung optimis bisa membawa pulang medali emas di ajang Pon XX Papua 2021 ini.
.
.
“Optimis yaa, di cabang olahraga elektronik ini, kita bisa mendapat juara, bisa bawa pulang medali emas,” harapnya.
.
.
Pada saat konferensi pers, turut serta hadir Sekretaris E-Sports Lampung, Irwansyah Agung, Bendahara Fitrah Abung dan awak media.

Baca Juga :  Targetkan Emas di PON XX Papua, ESI Siap Bawa Olahraga Lampung Semakin Berjaya

Berita Terkait

“TUMBAL DARAH”: Teror Baru dalam Sinema Horor Indonesia yang Menguji Batas Kemanusiaan
PC PMII Bandar Lampung Laporkan Trans7 ke KPID Lampung soal Tayangan Merendahkan Ulama
Dianggap Sebar Ujaran Kebencian, LBH Ansor Laporkan Trans7 ke Polisi
Ratusan Warga Way Kanan Sambangi Kantor ATR/BPN, Tuntut Pengembalian Tanah Ulayat
Indah dan Nikmatnya Berlibur ke Agrowisata Kebun Teh Kaligua PTPN I Reg 3
Film “Yakin Nikah” Siap Tayang Mulai 9 Oktober 2025 di Bioskop Seluruh Indonesia
Resmi Dilantik, Ahmad Mughis Nahkodai Hipmi Syari’ah Lampung
Ketua PWI Tubaba Jadi Narasumber LDKS OSIS SMP Karya Bhakti Panaragan

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:40 WIB

“TUMBAL DARAH”: Teror Baru dalam Sinema Horor Indonesia yang Menguji Batas Kemanusiaan

Rabu, 15 Oktober 2025 - 18:22 WIB

PC PMII Bandar Lampung Laporkan Trans7 ke KPID Lampung soal Tayangan Merendahkan Ulama

Selasa, 14 Oktober 2025 - 13:51 WIB

Dianggap Sebar Ujaran Kebencian, LBH Ansor Laporkan Trans7 ke Polisi

Kamis, 9 Oktober 2025 - 10:49 WIB

Ratusan Warga Way Kanan Sambangi Kantor ATR/BPN, Tuntut Pengembalian Tanah Ulayat

Senin, 6 Oktober 2025 - 19:23 WIB

Indah dan Nikmatnya Berlibur ke Agrowisata Kebun Teh Kaligua PTPN I Reg 3

Berita Terbaru