Rabu, 1 Juni 2022 - 02:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mingrum Gumay ikuti upacara peringatan hari lahir Pancasila yang dipimpin Presiden Joko Widodo

Bandar Lampung (dinamik.id) – Ketua DPRD Provinsi Lampung mengikuti upacara peringatan hari lahir Pancasila yang dipimpin Presiden Joko Widodo secara virtual bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Lampung di Rumah Dinas Gubernur Lampung, Mahan Agung, Rabu (01 juni 2022.

Dalam kesempatan tersebut, Ketua DPRD Lampung mengungkapkan peringatan hari lahir Pancasila sebagai rasa syukur dan berterimakasih kepada para pahlawan bangsa Indonesia yang merangkum sejumlah perbedaan menjadi persamaan serta memiliki cita-cita yang sama untuk bangsa Indonesia.

“Pentingnya menerapkan nilai Pancasila di zaman modernisasi sebagai salah satu upaya menjaga persatuan, kemajemukan serta harmonisasi antar sesama masyarakat yang mana pola komunikasi saat ini sangat jauh berubah sehingga sangat rentan menimbulkan gesekan jika kita lupa akan dasar dalam bernegara,” ujar Mingrum.

Baca Juga :  MPDH: Selamat Qhatong Bapak Presiden di Sai Bumi Rua Jurai

Mingrum juga menyebutkan lembaga DPRD Provinsi Lampung saat ini mengambil peranan dalam merawat, menjaga dan membumikan Pancasila yang dibentuk dalam suatu kegiatan rutin baik pimpinan dan anggota DPRD itu sendiri.

Baca Juga :  Perkuat Kapasitas SDM, DPC AWPI Lamtim Segerakan Diklatsar

“Alhamdulillah dengan rahmat Tuhan yang Maha Esa, DPRD Lampung merupakan satu satunya lembaga legislatif di Indonesia yang menjalin kerjasama bersama Badan Ideologi Pembinaan Pancasila (BPIP) RI serta telah mengikuti diklat pembinaan ideologi pancasila dan wawasan kebangsaan bagi pimpinan dan Anggota DPRD Provinsi Lampung beberapa waktu yang lalu,” tutup Mingrum.

(Nazar/Red)

Berita Terkait

Politikus Senior Demokrat Kritik Minimnya Kehadiran Pejabat Eselon Dalam Rapat Paripurna
Wacana Perpanjangan Masa Jabatan, Fraksi PDI Perjuangan Lampung : Warning Untuk Meningkatkan Kinerja
KPU Tetapkan Pasangan Nanda – Antonius Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pesawaran
DPRD Tubaba Paripurna Pembahasan Tingkat I Raperda RPJMD 2025–2029: Ini Visi Pembangunan dan Tantangan Daerah
PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang
PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang
Fraksi PKB Lampung Dukung Gubernur Perjuangkan Petani Singkong, Desak Kebijakan Berkeadilan
Komisi V DPRD Lampung Minta Disdik Jalankan SPMB Sesuai Aturan dan Transparan

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 22:52 WIB

Politikus Senior Demokrat Kritik Minimnya Kehadiran Pejabat Eselon Dalam Rapat Paripurna

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:44 WIB

Wacana Perpanjangan Masa Jabatan, Fraksi PDI Perjuangan Lampung : Warning Untuk Meningkatkan Kinerja

Senin, 30 Juni 2025 - 20:39 WIB

KPU Tetapkan Pasangan Nanda – Antonius Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pesawaran

Senin, 30 Juni 2025 - 19:05 WIB

DPRD Tubaba Paripurna Pembahasan Tingkat I Raperda RPJMD 2025–2029: Ini Visi Pembangunan dan Tantangan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 17:05 WIB

PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang

Berita Terbaru

Provinsi

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:09 WIB