Polda Lampung Periksa Senpi, Ranmor Dinas R4 Polres Lampung Barat

Selasa, 6 September 2022 - 19:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG BARAT – Polda Lampung  melaksanakan pemeriksaan senpi, ranmor dinas R4 maupun R2 di Polres Lampung Barat, Selasa (06/9/202).

Kegiatan tersebut dipimpin langsung AKBP Maryanto, didampingi AKBP Affandi Raharjo SH, Kompol Ibnu Mas’ud, serta Aiptu Taufik Hidayat serta Pembina Sabda Illiam ST.

Baca Juga :  Mantan Penyidik KPK Irjen Akhmad Wiyagus Jadi Kapolda Lampung

Dikatakan AKBP Maryanto, pemeriksaan Ranmor dinas R4 dan R2 Sebagai berikut R2 milik Staf Polres Lampung Barat, R2 milik Bhabinkamtibmas,R4 Milik Polsek Jajaran Polres Lampung Barat. Sedangkan pemeriksaan senpi dinas sasaran senpi kotor dan mati kartu.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sasaran pemeriksaan yaitu kelengkapan administrasi Senpi dinas, pemeriksaan kondisi kebersihan fisik senpi serta pemeriksaan administrasi dan fisik Ranmor dinas baik R2,maupun R4,” ujarnya.

Baca Juga :  Cooling System, Polsek Tanjung Raya Gelar Safari Subuh di Masjid Baiturrohman

AKBP Maryanto minta anggota agar memelihara serta merawat senpi dan ranmor, sehingga sewaktu digunakan dapat berfungsi dengan baik, selain itu bertujuan menginventarisasi senpi dinas dan ranmor dinas sehingga antara administrasi dan bukti fisik sinkron.

Baca Juga :  Pemeriksaan Mendadak, Kapolres Mesuji Siapkan Tukang Cukur Bagi Anggota Berambut Gondrong

Pemeriksaan ini sifatnya pengawasan dan pengendalian. “Tujuan yang utama adalah mengantisipasi terjadinya penyalahgunaan senjata api dan amunisi oleh anggota Polri, khususnya anggota Polres Lampung Barat serta polsek jajaran,” pungkasnya. (pon)

Berita Terkait

Kehilangan Mobil dan Barang Berharga di Hotel Daerah Jakarta, Korban Diusir saat Melapor
Kepala Tiyuh Sukajaya Ditetapkan Tersangka Korupsi Anggaran Desa
Masyarakat Diminta Tinggalkan TNBBS, Parosil Komitmen Carikan Solusi Terbaik
Perubahan Jam Kerja Selama Ramadan, Parosil Tegaskan ASN Tidak Live Tiktok Saat Jam kerja
Jelang Ramadan, Kejati Lampung Gelar Bazar Pasar Murah
Truk Terperosok, Polres Lambar Langsung Evakuasi
Usai Putusan MK, Situasi Kamtibmas di Pesawaran Diperketat
LBH Dharma Loka Nusantara Resmi Berdiri: Manifesto Hukum untuk Lampung yang Berkeadilan
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:22 WIB

Kehilangan Mobil dan Barang Berharga di Hotel Daerah Jakarta, Korban Diusir saat Melapor

Jumat, 7 Maret 2025 - 11:50 WIB

Kepala Tiyuh Sukajaya Ditetapkan Tersangka Korupsi Anggaran Desa

Rabu, 5 Maret 2025 - 16:35 WIB

Masyarakat Diminta Tinggalkan TNBBS, Parosil Komitmen Carikan Solusi Terbaik

Senin, 3 Maret 2025 - 17:06 WIB

Perubahan Jam Kerja Selama Ramadan, Parosil Tegaskan ASN Tidak Live Tiktok Saat Jam kerja

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:01 WIB

Jelang Ramadan, Kejati Lampung Gelar Bazar Pasar Murah

Berita Terbaru

Bandar Lampung

Peduli Sesama, Drachen Biliar Salurkan Sembako untuk Warga

Senin, 17 Mar 2025 - 22:11 WIB

Berita

Gerebek Judi Sabung Ayam, Tiga Polisi Tewas Ditembak

Senin, 17 Mar 2025 - 22:05 WIB

TIM gabungan dari Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Lampung dan Satuan Patroli Jalan Raya (PJR) Ditlantas Polda Lampung berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkoba jenis sabu seberat 15 kilogram.

Berita

BNNP Lampung dan PJR Gagalkan Penyelundupan 15Kg Sabu

Senin, 17 Mar 2025 - 14:37 WIB