Diduga Curang, Mahasiswa Unila Desak Pemilihan Presiden BEM Diundur

Jumat, 23 Desember 2022 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id)–Mahasiswa Universitas Lampung (Unila) yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Berdaulat melakukan aksi unjuk rasa di depan Gedung Rektorat Unila, Jumat, 23 Desember 2022.

Mereka mendesak Pemilihan Raya (Pemira) untuk memilih Presiden Mahasiswa periode 2023-2027 diundur karena diduga syarat akan kecurangan dan ketidaknetralan.

Koordinator Aksi Farhan Allyando
mengungkapkan banyak kejanggalan dan kecurangan serta ketidaknetralan dari panitia penyelenggara.

Salahsatunya, Ketua Panitia Pemira, Made Darma membuat surat pengunduran diri yang mana disebutkan bahwa terdapat potensi yang dapat mengancam keselamatan panitia Pemira, unsur tekanan, ancaman dan intervensi yang bersifat fisik maupun non fisik.

Baca Juga :  Rektor Buka Asesmen Akreditasi Prodi Bahasa dan Sastra Indonesia

Lebih lanjut, ia meminta seluruh timeline yang sudah dibuat panita Pemira dirubah karena tidak sesuai dengan tata administrasi yang berlaku.

Pihaknya juga menuntut pertanggungjawaban dari DPM Pansus Unila terkait banyaknya kecacatan yang telah terjadi di tubuh Panitia Pemilihan Raya Unila.

Aliansi Mahasiswa Berdaulat juga menuntut Plt Rektor untuk mengeluarkan SK pembatalan Pemira dan mengambil alih proses pemira secara penuh karena Wakil Rektor III dianggap tidak lagi mampu menjalankan tugas.

Baca Juga :  Aktivis Lampung Dwiki Simbolon Ditetapkan Sebagai Korwil II PP GMKI 2025–2027

Selanjutnya, pihaknya menuntut Panitia Pemilihan Raya Unila untuk diganti seluruhnya karena tidak taat pada aturan yang berlaku. (Sandi)

Berita Terkait

Kader PKDN M Julianto Desak Pengurus segera Gelar Munas Persatuan
Akademisi Yusdianto Pertanyakan Kinerja BKSDA dan TNBBS Atasi Konflik Manusia dan Hewan
Perkuat Ketahanan Pangan dan Pemberdayaan Perempuan, PGE Ulubelu Luncurkan Program Hortikultura
Aktivis Lampung Dwiki Simbolon Ditetapkan Sebagai Korwil II PP GMKI 2025–2027
Bangun Pendidikan Karakter, IPNU Lampung Audiensi dengan Dinas Pendidikan Provinsi
PW Muhamadiyah Lampung Sebut LGBT Musuh Kemanusiaan
Pondok Pesantren Nurani Syifa Buka PAUD Berbasis Alam Pertama di Tulangbawang Barat
Komisi II DPR-RI membersamai diskusi Lampung Democracy Studies

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:12 WIB

Kader PKDN M Julianto Desak Pengurus segera Gelar Munas Persatuan

Jumat, 11 Juli 2025 - 15:54 WIB

Akademisi Yusdianto Pertanyakan Kinerja BKSDA dan TNBBS Atasi Konflik Manusia dan Hewan

Jumat, 11 Juli 2025 - 13:31 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan dan Pemberdayaan Perempuan, PGE Ulubelu Luncurkan Program Hortikultura

Jumat, 11 Juli 2025 - 13:21 WIB

Aktivis Lampung Dwiki Simbolon Ditetapkan Sebagai Korwil II PP GMKI 2025–2027

Rabu, 9 Juli 2025 - 18:15 WIB

Bangun Pendidikan Karakter, IPNU Lampung Audiensi dengan Dinas Pendidikan Provinsi

Berita Terbaru

Olahraga

Rangkap Jabatan di Tubuh KONI Lampung Menuai Kritik

Sabtu, 12 Jul 2025 - 14:31 WIB