Elly Wahyuni Ajak Warga Jaga dan Lestarikan Kuda Lumping

Minggu, 13 Agustus 2023 - 22:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (dinamik.id) – Wakil Ketua I DPRD Lampung Elly Wahyuni mengajak masyarakat agar menjaga dan melestarikan Kesenian tradisional kuda Kepang (Lumping) yang digelar di Dusun Bangunharjo Desa Taman Sari Kecamatan Gedongtataan Kabupaten Pesawaran, kemarin Minggu (13/8/2023).

Kuda lumping juga disebut Jaran kepang atau Jathilan adalah tarian tradisional Jawa yang berasal dari Ponorogo, Jawa Timur. Di dalam tarian ini menampilkan sekelompok prajurit tengah menunggang kuda.

Baca Juga :  Yanuar Irawan Serap Aspirasi Warga Balik Bukit

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu diungkapkan Bendahara DPD Partai Gerindra Lampung itu saat menghadiri acara suro an di Desa Tamansari Kecamatan Gedongtataan Pesawaran.

Menurutnya tari kreasi kuda Kepang merupakan salah satu jenis kesenian tradisional yang ada di Indonesia.

Baca Juga :  KPU Lampung Tetapkan Mata Pilih 6,5 Juta Lebih

“Hari ini saya berada disini untuk menghadiri, dan ini tari tradisional yang sudah mulai punah, oleh karena itu mari kita lestarikan tari Kuda Lumping, supaya tidak punah. Dalam rangka memperingati HUT RI ke-78 dan Suro an,” kata Elly Wahyuni.

Sebagai bangsa yang besar dan ikut melestarikan budaya di Indonesia, Ketua PIRA (Perempuan Indonesia Raya) Provinsi Lampung itu juga mengajak agar generasi muda dapat melestarikan seni budaya tersebut.

Baca Juga :  Besok Malam KPU akan Mengumumkan Gubernur, Bupati dan Walikota Terpilih Pilkada 2024

“Mari kita jaga dan kami akan terus melestarikan tarian kuda Lumping salah satu bentuk tarian tradisional Indonesia, Jangan lupa Prabowo Presiden dan Gerindra menang,” ucapnya. (advetorial)

Berita Terkait

Empat Pimpinan DPRD Bandar Lampung Sidak ke Gor Siger, Temukan Kurangnya Pengawasan Proyek
Wiwik Anggraini Sosialisasikan Nilai-Nilai Pancasila di Sepang Jaya
Dedi Yuginta: Orang Tua dan Guru Perlu Bentengi Anak di Era Digitalisasi
Sri Ningsih Djamsari Ingatkan Warga Bandarlampung Waspada Pengaruh Negatif Medsos
Wiyadi Ajak Masyarakat Bandarlampung Terapkan Nilai Pancasila dan Jaga Persatuan
Rama Apriditya Tegaskan Pentingnya Silaturahmi dalam Pancasila untuk Perkokoh NKRI
Agus Widodo Ajak Masyarakat Terapkan “4T” dalam Sosialisasi Pancasila
H. Widodo Tegaskan Pentingnya Menumbuhkan Cinta NKRI melalui Pancasila

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 12:54 WIB

Empat Pimpinan DPRD Bandar Lampung Sidak ke Gor Siger, Temukan Kurangnya Pengawasan Proyek

Selasa, 25 November 2025 - 12:51 WIB

Wiwik Anggraini Sosialisasikan Nilai-Nilai Pancasila di Sepang Jaya

Selasa, 25 November 2025 - 12:48 WIB

Dedi Yuginta: Orang Tua dan Guru Perlu Bentengi Anak di Era Digitalisasi

Selasa, 25 November 2025 - 12:44 WIB

Wiyadi Ajak Masyarakat Bandarlampung Terapkan Nilai Pancasila dan Jaga Persatuan

Selasa, 25 November 2025 - 12:41 WIB

Rama Apriditya Tegaskan Pentingnya Silaturahmi dalam Pancasila untuk Perkokoh NKRI

Berita Terbaru

Pemerintahan

Sekda Prana Putra Melantik 94 Pejabat Administrator Pemkab Tubaba

Selasa, 25 Nov 2025 - 17:04 WIB

DPRD Bandar Lampung

Wiwik Anggraini Sosialisasikan Nilai-Nilai Pancasila di Sepang Jaya

Selasa, 25 Nov 2025 - 12:51 WIB

DPRD Bandar Lampung

Dedi Yuginta: Orang Tua dan Guru Perlu Bentengi Anak di Era Digitalisasi

Selasa, 25 Nov 2025 - 12:48 WIB