Elly Wahyuni Ajak Warga Jaga dan Lestarikan Kuda Lumping

Minggu, 13 Agustus 2023 - 22:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (dinamik.id) – Wakil Ketua I DPRD Lampung Elly Wahyuni mengajak masyarakat agar menjaga dan melestarikan Kesenian tradisional kuda Kepang (Lumping) yang digelar di Dusun Bangunharjo Desa Taman Sari Kecamatan Gedongtataan Kabupaten Pesawaran, kemarin Minggu (13/8/2023).

Kuda lumping juga disebut Jaran kepang atau Jathilan adalah tarian tradisional Jawa yang berasal dari Ponorogo, Jawa Timur. Di dalam tarian ini menampilkan sekelompok prajurit tengah menunggang kuda.

Baca Juga :  Anggota DPRD Lampung Lakukan Reses di Desa Babatan Lampung Selatan

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu diungkapkan Bendahara DPD Partai Gerindra Lampung itu saat menghadiri acara suro an di Desa Tamansari Kecamatan Gedongtataan Pesawaran.

Menurutnya tari kreasi kuda Kepang merupakan salah satu jenis kesenian tradisional yang ada di Indonesia.

Baca Juga :  Arinal Siap Lanjutkan Pembangunan Kotabaru Lampung dalam Periode Kedua Gubernur

“Hari ini saya berada disini untuk menghadiri, dan ini tari tradisional yang sudah mulai punah, oleh karena itu mari kita lestarikan tari Kuda Lumping, supaya tidak punah. Dalam rangka memperingati HUT RI ke-78 dan Suro an,” kata Elly Wahyuni.

Sebagai bangsa yang besar dan ikut melestarikan budaya di Indonesia, Ketua PIRA (Perempuan Indonesia Raya) Provinsi Lampung itu juga mengajak agar generasi muda dapat melestarikan seni budaya tersebut.

Baca Juga :  Bawaslu Lampung Gelar Apel Siaga dan Patroli Pengawasan Pilkada Serentak 2024

“Mari kita jaga dan kami akan terus melestarikan tarian kuda Lumping salah satu bentuk tarian tradisional Indonesia, Jangan lupa Prabowo Presiden dan Gerindra menang,” ucapnya. (advetorial)

Berita Terkait

Ketua DPRD Lampung Dukung Pagar Permanen Cegah Konflik Gajah di Way Kambas
Ketua DPRD Lampung Dukung TNWK Jadi Model Nasional Pengelolaan Taman Nasional
Andika Wibawa Turun ke Masyarakat, Sosialisasikan Perda Pencegahan Narkoba di Bandar Lampung
Nunik Kembali Pimpin DPW PKB Lampung Periode 2026–2031
Syukron Muchtar Dorong Karang Taruna Jadi Laboratorium Pemimpin Muda Pringsewu
Pencabutan HGU SGC, Yozi Rizal Tekankan Pentingnya Kepastian Hukum dan Transparansi
Syukron Apresiasi Pembangunan Pabrik Rokok di Lamtim, Harap Serap Ribuan Tenaga Kerja Lokal
Lesty Putri Kawal Kolaborasi ‘Muluskan’ Jalan Simpang Korpri-Purwotani

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 08:31 WIB

Ketua DPRD Lampung Dukung Pagar Permanen Cegah Konflik Gajah di Way Kambas

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:27 WIB

Ketua DPRD Lampung Dukung TNWK Jadi Model Nasional Pengelolaan Taman Nasional

Sabtu, 24 Januari 2026 - 14:27 WIB

Nunik Kembali Pimpin DPW PKB Lampung Periode 2026–2031

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:40 WIB

Syukron Muchtar Dorong Karang Taruna Jadi Laboratorium Pemimpin Muda Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:21 WIB

Pencabutan HGU SGC, Yozi Rizal Tekankan Pentingnya Kepastian Hukum dan Transparansi

Berita Terbaru

Intelektual

Membaca Nusantara, Amnesia : Menggugat Delusi Kejayaan Bangsa

Senin, 26 Jan 2026 - 08:35 WIB