Wali Kota Eva Dwiana Janji segera Bangun Gedung MUI Bandar Lampung

Senin, 16 Oktober 2023 - 13:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana menyebut pihaknya akan segera membangun gedung MUI Kota Bandar Lampung. Senin, 16 Oktober 2023

Akan tetapi Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana belum bisa memastikan gedung MUI Bandar Lampung akan dibangun kapan.

“Insyaallah ini kita akan buatkan gedung untuk MUI Kota Bandar Lampung,” kata Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana.

Ditanya apakah pembangunan tersebut akan dianggarkan pada APBD 2024 mendatang, Eva juga belum bisa memastikan.

“Ya nanti, insyaallah,” ujarnya.

Eva mengku pihaknya masih akan mematangkan segala persiapan untuk pembangunan gedung tersebut.

Pasalnya, guna membangun gedung MUI Bandar Lampung itu dibutuhkan dana dan persiapan yang rinci dan matang.

“Karena kita perlu mempersiapkan dana dan lainnya,” pungkasnya.

Baca Juga :  Gigh Level Meeting TPID : Menjaga Inflasi Menjelang Hari Raya Natal 2023 dan Tahun Baru 2024

Sementara, Kakanwil Kemenag Lampung Puji Raharjo saat ditanya terkait rencana Eva Dwiana tersebut, ia mengaku mendukung penuh.

“Bagus dong,” kata Puji.

Puji juga berharap, kepala daerah lainnya dapat mengikuti rencana Eva Dwiana ini.

“Apa yang direncanakan bunda itu sangat bagus, harus ditiru oleh yang lainnya,” ucapnya.

Hal senanda dikatakan Ketua MPP MP3I Lampung Zaim A. Ma’soem.
Zaim mengaku pihaknya selama ini selalu disupport oleh Wali Kota Eva Dwiana.

Baca Juga :  Dana BOS di Bandar Lampung Tahun 2022 Terealisasi

Oleh sebab itu atas rencana dibangunnya gedung MUI Bandar Lampung, pihaknya mengaku mendukung penuh.

“Bunda selalu support kita, sehingga mau nggak mau pondok pesantren kita ini harus imanan wahtisaban kepada beliau,” pungkasnya. (Top)

Berita Terkait

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua
Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!
Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan
Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
BAZNAS Tubaba Salurkan Beasiswa Pendidikan ke 48 Siswa SD dan SMP
HUT ke-75 Pekon Nusawungu, Bupati Ajak Warga Perkuat Gotong Royong
Data Ulang Alat Berat, Pemprov Lampung Bidik Optimalisasi PAD

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 21:21 WIB

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:21 WIB

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:53 WIB

Hari Desa Nasional 2026, Seluruh Tiyuh dan Kecamatan di Tubaba Gelar Aksi Lingkungan

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:34 WIB

Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:20 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Berita Terbaru

Bandar Lampung

KOMPASS–IKMAPAL Bentuk Panitia Kajian Lingkungan Hidup dan SDM Papua

Jumat, 16 Jan 2026 - 21:21 WIB

Tulangbawang Barat

Papa Rock n Roll Bakal Gemparkan Tubaba, Tunggu Tanggal Mainnya!

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:21 WIB