Dandim 0426/Tuba, Tinjau Lokasi Sasaran TMMD TA 2024 di Desa Sungai Badak Mesuji

Rabu, 10 Januari 2024 - 17:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI(dinamik.id) — Komandan Kodim 0426 Tulang Bawang, Letkol Inf Triano Iqbal, S.I.P., M.S.i, meninjau lokasi yang akan dilaksanakan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) di Desa Sungai Badak, Kecamatan Mesuji, Kabupaten Mesuji, Rabu (10/1/2024).

Didampingi Pasiter Kodim 0426 Kapten Inf Sutio, Danramil 01 Simpang Pematang Mayor Inf Sutoto, Kadis PMD Pemkab Mesuji Anwar Pamuji, Dandim blusukan memasuki semak belukar yang nantinya akan dibangun jalan dan jembatan.

Baca Juga :  Ternyata Sosok Reihana Acapkali Tersandung Dugaan Kasus Korupsi

“Ini adalah sasaran TMMD ke 119. Kami akan membangun ruas jalan baru dan jembatan untuk dapat dimanfaatkan nantinya oleh masyarakat,” jelas Dandim.

Selain sasaran Fisik, Dandim menjelaskan, kegiatan TMMD juga akan dilaksanakan juga pembangunan non fisik seperti pengukuhan juga pelayanan kesehatan.

“Dalam TMMD kali ini, kami juga akan membangun sumur bor untuk masyarakat desa tua yang memang kesulitan mendapatkan air bersih, terlebih di musim kemarau,” lanjut Dandim.

Baca Juga :  Hari Peduli Sampah Nasional, Pemkab Mesuji Gelar Aksi Bersih di Kecamatan Rawajitu Utara

Dandim berharap, TMMD kali ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat.

“Kami mengajak kepada semua masyarakat Sungai Badak untuk bersama sama mendukung TMMD ini agar berjalan sukses,” imbuhnya (mor)

Berita Terkait

Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung
Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus
Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa
Survei Denny JA: 67,1 Persen Pemilih Prabowo Tolak Pilkada Dipilih DPRD
Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi
Akhirnya Dokter Richard Lee Penuhi Panggilan Polda Metro Jaya
Konflik Gajah – Manusia di Lampung Timur Telan Korban Jiwa, LBH DLN Desak Solusi Tegas Presiden
‘Sengkarut’ Honor Korcam POC di Pringsewu, Pemkab Lempar Bola Panas ke Provinsi

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:32 WIB

Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:42 WIB

Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:28 WIB

Kejati Lampung Serius Ungkap Korupsi SPAM Pesawaran, Giliran Anggota DPR RI Zulkifli Anwar Diperiksa

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Survei Denny JA: 67,1 Persen Pemilih Prabowo Tolak Pilkada Dipilih DPRD

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:06 WIB

Soal Pengembangan, KPK Tunggu Hasil Pemeriksaan Kasus OTT Bekasi

Berita Terbaru

Lainnya

Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung

Kamis, 15 Jan 2026 - 17:32 WIB