Bertambah, Bung Iqbal Daftar Calon Walikota Bandarlampung ke Partai PKS

Kamis, 9 Mei 2024 - 14:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Komitmen bangun komunikasi ke semua Partai Politik, Iqbal Ardiansyah mendaftarkan diri sebagai calon walikota Bandar Lampung di Partai Keadilan Sejahtera (PKS) bertempat di jalan Sisingamangaraja, Gedong Air, Kecamatan Tanjung Karang Barat Kota Bandar Lampung, Kamis 9 Mei 2024.

Ia mengatakan bahwa pihaknya bersilaturahmi ke PKS agar dapat memberikan kesempatan pemuda untuk berdikari membangun Kota Bandar Lampung.

Baca Juga :  Songsong Pemilu 2024,Bawaslu Lambar Gandeng Akademisi Bahas Peranan Milenial

“Kedatangan kami besar harapan mencapai mimpi mimpi kami tentunya mimpi kita semua warga Bandar Lampung dalam membangun kota Tapis Berseri ini,” Kata Bung Iqbal yang semakin populer dengan Tagline Bahagia Bersama Bung Iqbal itu.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, dirinya berharap dapat berkolaborasi dalam kontestasi pilwakot Kota Bandar Lampung 2024 untuk menuju Bandar Lampung Bahagia.

Baca Juga :  Kesbangpol Bandar Lampung Bakal Sosialisasikan Hak Politik Pemilih Pemula Pemilu 2024

“Kami sangat menginginkan PKS dapat berkolaborasi bersama dalam mewujudkan Bandar Lampung Bahagia,” ujarnya.

Dalam kesempatan yang sama, Sekretaris MPD PKS Kota Bandar Lampung Raden Cik Awang mengapresiasi kedatangan Iqbal Ardiansyah beserta rombongan, ia mengatakan bahwa Iqbal adalah calon termuda yang mendaftar diri sebagai walikota Bandar Lampung.

“Terimakasih atas kedatangannya, sampai saat ini Bung Iqbal yang termuda yang mendaftar sebagai calon walikota Bandar Lampung dari 5 pendaftar Calon Walikota Bandarlampung lainnya,” ujarnya.

Baca Juga :  Pemkot Bandar Lampung Salurkan 2.000 Ton Beras ke Masyarakat Kurang Mampu

Ia mengatakan hal itu adalah kesempatan yang besar bagi pemuda untuk memberikan karya nya dalam memberikan keadilan dan kesejahteraan untuk masyarakat.

“Keterwakilan pemuda ini dapat memberikan nuansa baru dalam medulang besar suara milenial,” tuturnya. (Pin)

Berita Terkait

Politikus Senior Demokrat Kritik Minimnya Kehadiran Pejabat Eselon Dalam Rapat Paripurna
Wacana Perpanjangan Masa Jabatan, Fraksi PDI Perjuangan Lampung : Warning Untuk Meningkatkan Kinerja
KPU Tetapkan Pasangan Nanda – Antonius Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pesawaran
DPRD Tubaba Paripurna Pembahasan Tingkat I Raperda RPJMD 2025–2029: Ini Visi Pembangunan dan Tantangan Daerah
PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang
PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang
Fraksi PKB Lampung Dukung Gubernur Perjuangkan Petani Singkong, Desak Kebijakan Berkeadilan
Komisi V DPRD Lampung Minta Disdik Jalankan SPMB Sesuai Aturan dan Transparan

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 22:52 WIB

Politikus Senior Demokrat Kritik Minimnya Kehadiran Pejabat Eselon Dalam Rapat Paripurna

Senin, 30 Juni 2025 - 20:39 WIB

KPU Tetapkan Pasangan Nanda – Antonius Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pesawaran

Senin, 30 Juni 2025 - 19:05 WIB

DPRD Tubaba Paripurna Pembahasan Tingkat I Raperda RPJMD 2025–2029: Ini Visi Pembangunan dan Tantangan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 17:05 WIB

PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang

Kamis, 26 Juni 2025 - 17:03 WIB

PSU Pesawaran :MK Tolak Gugatan Supriyanto-Suriansyah, Nanda-Anton Menang

Berita Terbaru

Provinsi

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:09 WIB