Lagu Kangen Sayang Ciptaan Ketum KNPI Haris Pertama Ramaikan Bursa Musik Indonesia

Jumat, 7 Juni 2024 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung–HK Musik Production merilis tembang perdana yang dibawakan Frida KDI berjudul Kangen Sayang, Rabu, 5 Juli 2024. Single bernuansa dangdut rock dan koplo ini diciptakan langsung sang produser sekaligus promotor yang juga Ketua Umum DPP KNPI Haris Pertama.

CEO HK Musik Production Haris Pertama mengatakan single perdana ini baru ditayangkan pada 5 Juni 2024 lalu. Kehadiran single ini diharapkan dapat mewarnai kancah musik di Nusantara.

Baca Juga :  Puskesmas Wiralaga Dinkes Mesuji, Luncurkan Inovda UUS Besti Kursi Biru dan Gajah Mati

“Lagu ini saya ciptakan untuk menghibur masyarakat setelah jenuh dengan aktivitasnya. Saya sudah membuat 10 lagu saat ini sedang proses rekaman dan pembuatan video klip,” ungkapnya, Jumat, 7 Juni 2024.

Saat disinggung mengapa harus lagu Jawa, sementara dirinya berdarah Padang Pariaman, Haris mengungkapkan seni tak terbatas pada wilayah. Tak menutup kemungkinan dirinya akan menciptakan lagu berbahasa daerah lainnya sebagai salah satu pelestarian adat budaya.

Baca Juga :  Bung Iqbal Ajak Pemuda jadi Pelopor Anti Korupsi

“Sebagai pemuda tentu harus turut melestarikan adat budaya. Salah sati caranya bisa lewat musik,” kata tokoh pemuda nasional itu.

Ia berharap lagu ini dapat menambah khasanah musik Indonesia dan diterima serta disukai beragam kalangan. “Mohon supportnya. Nanti kita akan buatkan konsernya,” tegas dia. (Eka)

Berita Terkait

Pengamat: Aset Negara Sudah Dibeli Melalui Lelang Resmi di BPPN Tak Bisa Dibatalkan
Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri Puncak HPN 2026 di Banten
Rugikan Negara 3,4 Miliar, DJP Serahkan Dua Tersangka Faktur Pajak Fiktif ke Kejari
Kementerian ATR BPN Cabut HGU 85.244,925 Lahan SGC di Lampung
Habiburokhman: Pimpinan DPR Dukung Kenaikan Gaji Hakim Adhoc
Komisi Reformasi Bahas Gagasan Polri di Bawah Kementerian
KPK Dalami Dugaan Korupsi Lain Libatkan Bupati Pati Sudewo
Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:57 WIB

Pengamat: Aset Negara Sudah Dibeli Melalui Lelang Resmi di BPPN Tak Bisa Dibatalkan

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:48 WIB

Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri Puncak HPN 2026 di Banten

Kamis, 22 Januari 2026 - 22:19 WIB

Rugikan Negara 3,4 Miliar, DJP Serahkan Dua Tersangka Faktur Pajak Fiktif ke Kejari

Kamis, 22 Januari 2026 - 14:41 WIB

Kementerian ATR BPN Cabut HGU 85.244,925 Lahan SGC di Lampung

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:17 WIB

Habiburokhman: Pimpinan DPR Dukung Kenaikan Gaji Hakim Adhoc

Berita Terbaru

Ekonomi dan Kreatif

Akademisi Nilai Pencabutan HGU SGC Turunkan Kepercayaan Investor

Selasa, 27 Jan 2026 - 11:35 WIB