DPD BMI Lampung Rayakan Ulang Tahun Ke-25 dengan Aksi Sosial Berbagi Takjil

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung, (dinamik.id) – Dewan Pimpinan Daerah Banteng Muda Indonesia (DPD BMI) Provinsi Lampung merayakan ulang tahunnya yang ke-25 dengan melaksanakan aksi sosial berbagi takjil kepada masyarakat. Jum’at 28 Maret 2025.

Kegiatan ini berlangsung di depan Sekretariat DPD BMI Lampung menjelang waktu berbuka puasa, Perayaan tersebut berlangsung dengan semangat kebersamaan dan dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat yang turut merasakan manfaat dari acara sosial ini.

Baca Juga :  PJ Bupati Mesuji Sulpakar Hadiri Musrenbang Provinsi Lampung 2023

Sekretaris Umum DPD BMI Lampung, Irwansyah Agung, menyatakan bahwa perayaan ulang tahun ke-25 ini bukan hanya sekadar seremoni, tetapi juga sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, khususnya di bulan Ramadan.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ingin berbagi kebahagiaan dengan masyarakat dan memperkuat solidaritas sosial melalui kegiatan ini.”

Dengan demikian, Puluhan paket takjil berisi aneka makanan dan minuman khas berbuka puasa, dibagikan kepada para pengguna jalan, pekerja informal, serta masyarakat yang melintas di sekitar Tugu Adipura dan Masjid Al-Furqan.

Baca Juga :  Irwansyah Optimis PDI Perjuangan Raih Kemenangan 90%

Selain berbagi takjil, peringatan HUT ke-25 DPD BMI Lampung juga diisi dengan pemotongan tumpeng yang dilakukan secara daring, melibatkan jajaran DPP dan DPD BMI dari berbagai daerah.

“Kami berharap kegiatan ini dapat membawa manfaat dan semakin mempererat hubungan antara BMI dan masyarakat.”

Baca Juga :  Jaga Kondusifitas Malam Takbir, Pemkot Sisir Bandar Lampung

DPD BMI Lampung berkomitmen untuk terus mengadakan kegiatan sosial yang berdampak positif bagi masyarakat.

Irwansyah Agung juga menambahkan, “Dengan semangat kebersamaan dan kepedulian, kami berharap dapat terus berkembang serta memberikan kontribusi nyata bagi warga Lampung dan sekitarnya.”

Dengan demikian, DPD BMI Lampung berharap agar kegiatan ini menjadi langkah awal dari berbagai inisiatif sosial lainnya yang bermanfaat bagi masyarakat. (Ang)

Berita Terkait

Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran
Giliran Komoditas Jagung, DPRD Lampung Minta Bapanas Evaluasi Syarat Kadar Air
Peringati Tahun Baru Islam 1447 H, Wamenag : Masjid Harus Jadi Sumber Kehidupan
Judicial Activism Putusan MK tentang Pemilu 2029: Suatu Problematika Konstitusional
Liburan Tetap Tenang, BRI RO Bandar Lampung Optimalkan Layanan Selama Libur Panjang Tahun Baru Islam 1447 H
Denpom II/3 Lampung Gelar Khitanan Massal dan Periksa Mata Gratis
Fagas Dorong APH Usut Tuntas Temuan BPK di RSUD Abdul Moeloek
Pansus LHP BPK DPRD Lampung Soroti Sejumlah Penyimpangan Keuangan di RSUD Abdul Moeloek
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:03 WIB

Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WIB

Giliran Komoditas Jagung, DPRD Lampung Minta Bapanas Evaluasi Syarat Kadar Air

Minggu, 29 Juni 2025 - 19:20 WIB

Peringati Tahun Baru Islam 1447 H, Wamenag : Masjid Harus Jadi Sumber Kehidupan

Minggu, 29 Juni 2025 - 13:01 WIB

Judicial Activism Putusan MK tentang Pemilu 2029: Suatu Problematika Konstitusional

Jumat, 27 Juni 2025 - 11:23 WIB

Liburan Tetap Tenang, BRI RO Bandar Lampung Optimalkan Layanan Selama Libur Panjang Tahun Baru Islam 1447 H

Berita Terbaru

Provinsi

Fraksi PKS Kritisi Dua Raperda Strategis Pemprov Lampung

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:09 WIB