Ketua AMPG Lampung Instruksikan Jajaran Tak Terpancing dan Terprovokasi

Rabu, 3 Agustus 2022 - 13:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua AMPG Provinsi Lampung Hi Aprozi Alam.

Ketua AMPG Provinsi Lampung Hi Aprozi Alam.

BANDAR LAMPUNG (dinamik.id)–Ketua PD Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) Lampung Aprozi Alam menginstruksikan kepada seluruh ketua dan pengurus AMPG se Lampung agar tidak terpancing dan terprovokasi atas informasi adanya penyerangan kantor DPD KNPI Lampung Utara yang menggunakan atribut AMPG.

Ia pun meminta seluruh jajaran tidak mengambil langkah bersifat anarkis yang dapat menimbulkan persoalan hukum.

“Assalamualaikum, selamat siang sahabat ku para ketua kabupaten kota AMPG se Provinsi Lampung. Berkaitan ada pemberitaan atau kejadian tadi malam di sekretariat KNPI Lampung Utara tentang ada penyerangan yang dilakukan sekolompok orang menggunakan atribut AMPG. Maka saya sampaikan kepada kawan 15 kabupaten kota se Provinsi Lampung agar tidak terpancing adanya pemberitaan dan jangan mengambil langkah langkah yang tidak diinginkan, apa lagi yang sifatnya anarkis,” tegas Aprozi Alam dalam pernyataannya, Rabu, 3 Agustus 2022 siang.

Baca Juga :  AMPG Lampung Siap Amankan Kebijakan Partai

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Konsolidasi AMPG Lampung Perkuat Golkar Hadapi Kontestasi Politik 2024

Lebih lanjut, ia menegaskan apabila ada masalah di daerah masing-masing berkaitan kejadian tadi malam atau hal lain untuk segera melakukan koordinasi dengan dirinya atau sekretaris.

“Saya sudah berkoordinasi dengan Ketua AMPG Lampung Utara, Ketua KNPI Lampung Utara dan Ketua KNPI Lampung. Saya juga sudah berkoordinasi dengan Direktorat Intel Polda Lampung. Insya Allah siang ini akan kita selesaikan secara kekeluargaan dan penuh tanggungjawab. Demikian informasi kawan-kawan ketua agar dapat diindahkan,” jelasnya.

Baca Juga :  Daftar Calon Bupati Lampung Utara, Haidir Ibrahim Dedikasikan Diri Untuk Tanah Kelahirannya

Selain itu, ia pun meminta seluruh jajaran AMPG Lampung tak terprovokasi atas pernyataan Ketua Umum KNPI yang beredar di media sosial beberapa waktu lalu. “Jangan terprovokasi kita akan gunakan cara-cara elegan,” ujar dia. (Nazar)

Berita Terkait

DPRD Tubaba Paripurna Raperda APBD 2026, Target Pendapatan Rp761,56 Miliar
DPRD Lampung Paripurnakan Sembilan Raperda Inisiatif Legislatif dan Eksekutif
Bawaslu Lampung Gelar Rapat Koordinasi dan Konsolidasi Penguatan Kelembagaan
Wakil Ketua DPRD Lampung Desak Bentuk Tim Pengawas MBG
Komisi I DPRD Lampung Dukung Cukai Tak Naik, Desak APH Basmi Rokok Ilegal
Ketua DPRD Lampung Minta Legislator Awasi Dapur Makan Bergizi Gratis
Komisi IV DPRD Lampung Minta Perusahaan Ikut Urus Jalan, Bukan Sekedar CSR
Munir : Tahan Kenaikan Cukai Rokok 2026 untuk Perkuat Industri dan Petani

Berita Terkait

Rabu, 8 Oktober 2025 - 21:47 WIB

DPRD Lampung Paripurnakan Sembilan Raperda Inisiatif Legislatif dan Eksekutif

Senin, 6 Oktober 2025 - 16:30 WIB

Bawaslu Lampung Gelar Rapat Koordinasi dan Konsolidasi Penguatan Kelembagaan

Kamis, 2 Oktober 2025 - 16:44 WIB

Wakil Ketua DPRD Lampung Desak Bentuk Tim Pengawas MBG

Kamis, 2 Oktober 2025 - 14:37 WIB

Komisi I DPRD Lampung Dukung Cukai Tak Naik, Desak APH Basmi Rokok Ilegal

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:42 WIB

Ketua DPRD Lampung Minta Legislator Awasi Dapur Makan Bergizi Gratis

Berita Terbaru

Tulangbawang Barat

Wabup Nadirsyah: Vokasi Kunci Cetak Generasi Unggul Tubaba

Rabu, 15 Okt 2025 - 17:14 WIB

Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono dan Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal saat kuliah umum (Stadium General) yang digelar Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Lampung Tahun 2025, di Gedung Serba Guna Universitas Lampung, Bandar Lampung, Selasa (14/10/2025).

Pemerintahan

Menko AHY dan Gubernur Mirza Ajak Mahasiswa Wujudkan Indonesia Maju

Selasa, 14 Okt 2025 - 21:19 WIB

Wakil Gubernur Lampung Jihan Nurlela mendampingi Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Bupati Lamsel Egi meninjau Sekolah Rakyat Menengah Atas (SRMA) 32 Lampung Selatan Selasa (14/10/2025).

Pemerintahan

Menko AHY, Wagub Jihan, dan Bupati Egi Cek Sekolah Rakyat di Lamsel

Selasa, 14 Okt 2025 - 21:01 WIB