Heboh! Jasad Tak Dikenal Ditemukan di Perairan Laut Mutun

Jumat, 2 April 2021 - 16:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (Dinamik) – Sesosok mayat berjenis kelamin laki-laki ditemukan di Perairan Laut Mutun Desa Sukajaya Lempasing Kec. Teluk Pandan Kab. Pesawaran Pada hari Jumat tanggal 02 April 2021 Sekitar Pukul 05.50 Wib.

Hermansyah (34) seorang Nelayan dari Dusun Mutun Desa Sukajaya Lempasing sedang berada di villa pemancingan ikan laut. Sampai seorang tamu yang sedang memancing di laut melihat ada mayat yang terapung di perairan laut mutun dan menginformasikan nya kepada Hermansyah.

Baca Juga :  Resmi, Tiga Partai Ini Usung Prabowo Subianto di Pilpres 2024

“Mayat tersebut mengapung dari arah timur menuju ke barat mutun” kata tamu hotel kepada Hermansyah.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian Hermansyah langsung melakukan pengecekan menggunakan kapal, ternyata benar bahwa sesosok mayat terapung dan langsung menghubungi Anggota Polairud dan Bhabinkamtibmas Polsek Padang Cermin.

Baca Juga :  JPO Penghubung Pemkot Bandar Lampung- Masjid Al Furqon Ditarget Rampung Akhir 2023

Selanjutnya Hermansayah langsung kembali ke dermaga pemancingan dan mayat terapung tersebut perlahan-lahan hanyut terbawa angin menuju ke dekat lokasi pemancingan ikan.

Setelah Anggota Polairud dan Polsek Padang Cermin tiba di TKP yang dipimpin oleh Kanit Reskrim Polsek Padang Cermin langsung melakukan evakuasi mayat yang tidak diketahui idetitasnya tersebut menuju dermaga.

Baca Juga :  Evaluasi 2 Tahun Kepemimpinan Jokowi-Ma'ruf, GMKI : Rapor Merah untuk Jokowi!
Proses evakuasi mayat tanpa identitas yang ditemukan di perairan laut mutun oleh anggota Polairud dan polsek padang cermin di dermga memuju puskesmas terdekat guna dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.
(2/4/2021 Sekitar Pukul 08.45 Wib)

Dari hasil pemeriksaan sementara di Tempat Kejadian Perkara tidak ditemukan tanda – tanda kekerasan pada tubuh mayat tersebut. Sampai saat berita ini di terbitkan Penyebab kematian belum diketahui.


Saat ini mayat tersebut sedang dilakukan identifikasi oleh Tim Inafis Polres Pesawaran dipimpin oleh Kasat Reskrim Polres Pesawaran.

Berita Terkait

Perjamuan Prosa : Diseminasi Karya Novela Berbasis Sejarah dan Budaya Lampung
Polda Lampung Gandeng Infokyai dalam Meningkatkan Literasi Digital di Kalangan Masyarakat dan Bhabinkamtibmas
Pendampingan Ditjenpas, LPKA Kelas II Bandar Lampung Bertekad Hadirkan Pendidikan Berkualitas bagi Anak Binaan
“TUMBAL DARAH”: Teror Baru dalam Sinema Horor Indonesia yang Menguji Batas Kemanusiaan
Lantik 51 Pejabat Baru Pemkot Bandar Lampung, Eva Dwiana Pesan Jaga Amanah dan Bekerja Maksimal
PC PMII Bandar Lampung Laporkan Trans7 ke KPID Lampung soal Tayangan Merendahkan Ulama
Dianggap Sebar Ujaran Kebencian, LBH Ansor Laporkan Trans7 ke Polisi
Ratusan Warga Way Kanan Sambangi Kantor ATR/BPN, Tuntut Pengembalian Tanah Ulayat

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 11:47 WIB

Perjamuan Prosa : Diseminasi Karya Novela Berbasis Sejarah dan Budaya Lampung

Senin, 27 Oktober 2025 - 11:24 WIB

Polda Lampung Gandeng Infokyai dalam Meningkatkan Literasi Digital di Kalangan Masyarakat dan Bhabinkamtibmas

Minggu, 26 Oktober 2025 - 11:55 WIB

Pendampingan Ditjenpas, LPKA Kelas II Bandar Lampung Bertekad Hadirkan Pendidikan Berkualitas bagi Anak Binaan

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:40 WIB

“TUMBAL DARAH”: Teror Baru dalam Sinema Horor Indonesia yang Menguji Batas Kemanusiaan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 18:22 WIB

Lantik 51 Pejabat Baru Pemkot Bandar Lampung, Eva Dwiana Pesan Jaga Amanah dan Bekerja Maksimal

Berita Terbaru

Tulangbawang Barat

Pemkab Tubaba Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Peternakan Berkelanjutan

Kamis, 30 Okt 2025 - 17:02 WIB

Tulangbawang Barat

Tubaba Art Festival #9 : Menghidupkan Ingatan, Merangkai Masa Depan Tubaba

Kamis, 30 Okt 2025 - 16:17 WIB