Prodi PIAUD Adakan Pengembangan Bahan Ajar Digital

Jumat, 25 Agustus 2023 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto bersama Wakil Dekan II FTK, narasumber, dan para dosen PIAUD UIN RIL.
Bandar Lampung (dinamik.id) – Program Studi (Prodi) Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) UIN Raden Intan Lampung (RIL) mengadakan pelatihan Pengembangan Bahan Ajar Digital di Gedung Academic & Research Center UIN.

Baca Juga :  Kirab Bendera Merah Putih Unila Wujud Cinta Tanah Air dan Bangsa

Kegiatan ini berlangsung selama dua hari pada 24 dan 25 Agustus 2023 dengan menghadirkan pemateri dari Universitas Negeri Jakarta, Prof Dr Yuliani Nurani MPd.

Wakil Dekan II FTK, Dr Guntur Cahaya Kesuma MA mewakili Dekan, membuka kegiatan yang diikuti oleh sekitar 30 peserta yang terdiri dari dosen dan alumni PIAUD FTK UIN Raden Intan.

“Kegiatan ini tentunya akan berguna yang dapat dimanfaatkan untuk anak-anak yang saat ini dekat dengan gadget,” ujar Dr Guntur dalam sambutannya.

Dia berharap kepada para peserta untuk mengikuti dan menyimak dengan baik. Ilmu yang disampaikan oleh narasumber yang ahli di bidangnya pasti akan menambah wawasan baru. Sehingga, lanjutnya, dapat diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga :  Puncak Dies Natalis ke-55 FKIP Diisi Orasi Ilmiah

Di hadapan para peserta yang hadir, Dr Guntur juga berharap supaya bahan ajar digital ini menjadi bagian dari kurikulum yang harus dikembangkan di PIAUD UIN RIL maupun PAUD yang ada di Provinsi Lampung. (Naz)

Berita Terkait

Hakrab ITSNU Lampung Jadi Ajang Penguatan Solidaritas Mahasiswa Teknologi Informasi
Pahlawan Tak Lahir dari Penindasan: Suara Perlawanan dari Rumah Ideologi Klasika
Wabup Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Madya dan Wira
Kolaborasi BTB dan IJP Lampung, Edukasi Publik Soal Penyesuaian Tarif Tol
Pemprov dan Puspaga Pinggungan Sebuai Perkuat Kapasitas Konselor di Lampung
Selamat!!! Oking Ganda Miharja Raih Gelar Doktor Ilmu Hukum Universitas Jayabaya
Sukses Gelar Karya dan Luncurkan Buku, TBM Mekar Utama Tutup Festival Literasi Anak Desa Bumi Harjo 2025
Kekerasan Perempuan, Tubuh, dan Relasi Kuasa Tajuk Majelis Jum’at Klasika

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:53 WIB

Hakrab ITSNU Lampung Jadi Ajang Penguatan Solidaritas Mahasiswa Teknologi Informasi

Selasa, 11 November 2025 - 12:52 WIB

Pahlawan Tak Lahir dari Penindasan: Suara Perlawanan dari Rumah Ideologi Klasika

Jumat, 7 November 2025 - 22:20 WIB

Wabup Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Madya dan Wira

Jumat, 7 November 2025 - 15:14 WIB

Kolaborasi BTB dan IJP Lampung, Edukasi Publik Soal Penyesuaian Tarif Tol

Senin, 3 November 2025 - 19:33 WIB

Pemprov dan Puspaga Pinggungan Sebuai Perkuat Kapasitas Konselor di Lampung

Berita Terbaru

Hukum

PWI dan Kejari Tanggamus Bersinergi Edukasi Masyarakat

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:10 WIB

DPRD Provinsi

Suara Warga dan Irama Gamelan, Jejak Reses Elly Wahyuni di Way Ratai

Jumat, 14 Nov 2025 - 10:41 WIB