Hadapi Dampak El Nino, Camat Mesuji Timur dan Kapus Tanjung Mas Makmur Bagikan Masker ke Warga

Jumat, 13 Oktober 2023 - 10:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan More
MESUJI (Dinamik.Id) — Dalam rangka meminimalisir dampak kemarau dan cuaca ekstrim fenomena El Nino, Pemerintah Kecamatan Mesuji Timur dan Puskesmas Tanjung Mas Makmur melakukan pemberian masker untuk mencegah masyarakat yang beraktifitas agar tidak terkena penyakit Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA), Jum”at (13/10/2023).

Camat Mesuji Timur Belly Oscar dalam kegiatan pemberian masker kepada masyarakat, hal ini tertuang dalam Surat Edaran Bupati Mesuji nomor : PB.00/5252/V.05/MSJ/2023 Tanggal 02 Agustus 2023, tentang himbauan terhadap kesiapsiagaan menghadapi dampak El Nino.

Baca Juga :  Alhamdulillah, 45 KK Terdampak Penggusuran Aset Pemprov dapat Hibah Lahan dari Dermawan

“Pada hari ini, Pemerintah Kecamatan Mesuji Timur bersama Puskesmas Tanjung Mas Makmur membagikan masker secara gratis ke warga yang melintasi jalan utama di Kecamatan Mesuji Timur,” kata Camat Mesuji Timur Belly Oscar

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan pembagian masker ini, kata Belly Oscar, dilakukan untuk mencegah penyakit Diare dan infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) yang di akibatkan dampak El Nino (Musim Kemarau).

Baca Juga :  Pemerintah Kota Bandar Lampung Menggelar Apel Mingguan Setelah Pasca Halal Bihalal

“Kami dari pihak Pemerintah Kecamatan Mesuji Timur menghimbau kepada masyarakat setempat, agar selalu mengunakan masker dalam setiap aktifitas sehari-hari, guna mencegah penyakit yang di sebabkan polusi debu yang berterbangan di saat musim kemarau,” terangnya

Baca Juga :  Muhaimin Iskandar Jadi Juru Kampanye Mirza-Jihan di Hari Terakhir Kampanye

Hal serupa juga dikatakan Kepala Puskesmas Tanjung Mas Makmur Yudian Murbantaka mengatakan, sebagai langkah menghadapi dampak cuaca ekstrem El Nino, pihak Puskesmas Tanjung Mas Makmur melakukan upaya pencegahan dan mengantisipasi timbulnya penyakit dengan melaksanakan pembagian masker.

“Semoga dengan adanya pemberian masker ini, masyarakat ini dapat terhindar dari dampak polusi udara di musim kemarau ini,” ucapnya (MORE)

Berita Terkait

Ulama Karismatik Kiai Said Aqil Siroj Akan Hadiri Harlah NU di Bandar Lampung
Habiburokhman: Pimpinan DPR Dukung Kenaikan Gaji Hakim Adhoc
Komisi Reformasi Bahas Gagasan Polri di Bawah Kementerian
Pemprov Lampung Ajukan Perluasan Kawasan Kotabaru 4.000 Ha ke Kemenhut
KPK Dalami Dugaan Korupsi Lain Libatkan Bupati Pati Sudewo
Gerbong Mutasi Pemprov Bergerak Lagi, Ini Daftarnya
Ini Empat Pesan Sekdaprov Marindo Kurniawan pada 31 Pejabat Baru
Belum Seumur Jagung, Jalan Menuju TPU Pekon Pandansari Rusak Lagi

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:39 WIB

Ulama Karismatik Kiai Said Aqil Siroj Akan Hadiri Harlah NU di Bandar Lampung

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:17 WIB

Habiburokhman: Pimpinan DPR Dukung Kenaikan Gaji Hakim Adhoc

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:07 WIB

Komisi Reformasi Bahas Gagasan Polri di Bawah Kementerian

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:58 WIB

KPK Dalami Dugaan Korupsi Lain Libatkan Bupati Pati Sudewo

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:26 WIB

Gerbong Mutasi Pemprov Bergerak Lagi, Ini Daftarnya

Berita Terbaru

Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Yusril Ihza Mahendra.

Berita

Komisi Reformasi Bahas Gagasan Polri di Bawah Kementerian

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:07 WIB