7 Kekosongan Jabatan Eselon II di Pemkab Tubaba Segara Akan di Adakan di Lelang.

Senin, 8 Januari 2024 - 14:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANGBAWANG BARAT (dinamik.id) – Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) telah mengambil langkah signifikan dengan mengajukan proses izin selter kepada Kementerian untuk mengisi kekosongan 7 jabatan eselon II.

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Tubaba, Novian, saat di konfirmasi pada Senin (8/1/2024) mengatakan,
Proses ini kembali akan diajukan ke Gubernur Lampung sebagai tahapan akhir pelaksanaan Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama atau Lelang Terbuka Jabatan Eselon II.

Baca Juga :  Pemprov Lampung Gelar Seleksi Calon Pasukan Pengibar Bendera Tingkat Provinsi

Diantara posisi yang kosong tersebut diantaranya, Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan, Kepala Bapenda, Kepala Dinas Koperindag, Kepala Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan, Kepala BKKBN dan Kepala Kesbangpol, serta Staf Ahli Bupati.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, Proses ini merupakan upaya serius Pemkab Tubaba untuk mengisi jabatan-jabatan kunci guna meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada masyarakat.

Baca Juga :  Pastikan Perayaan Imlek Aman dan Lancar, Gubernur Bersama Forkopimda Tinjau Tempat Ibadah Vihara

Selain itu, langkah ini juga sejalan dengan komitmen pemerintah daerah dalam memastikan keberlanjutan roda pemerintahan dan efektivitas pengelolaan berbagai sektor. Melalui Seleksi Terbuka Jabatan, diharapkan individu yang terpilih memiliki kompetensi dan dedikasi yang tinggi untuk memimpin SKPD dengan baik.

Baca Juga :  Dinas Pemberdayaan Perlindungan Anak Mesuji Gelar Pelatihan Sulam Tapis

“Pemkab Tubaba berharap agar proses ini dapat segera diselesaikan, sehingga kekosongan posisi kepala SKPD dapat terisi dengan sosok yang mampu membawa perubahan positif dan kontributif bagi kemajuan daerah. Proses ini juga mencerminkan upaya pemerintah daerah untuk terus meningkatkan tata kelola organisasi guna mencapai visi pembangunan yang lebih baik bagi masyarakat Tubaba,”imbuhnya (rsd)

Berita Terkait

Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau
Pemkab Mesuji Gelar Acara Pisah Pamit Pj Bupati Febrizal Levi Sukmana dan Purna Tugas Pejabat Tinggi Pratama
Novriwan Jaya Rayakan Syukur Pra-Pelantikan Bersama Masyarakat Desa Panaragan
PERMAHI Lampung Soroti Potensi Penyalahgunaan Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP
Disdik Lampung Upayakan Solusi bagi Siswa Gagal SNBP
Program MBG Bandar Lampung Diluncurkan Maret
Polres Tubaba Gelar Lat Pra Ops Operasi Keselamatan Krakatau 2025
Kopri PMII Bandar Lampung Gelar Audiensi dengan DP3A Provinsi Lampung
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:42 WIB

Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:27 WIB

Pemkab Mesuji Gelar Acara Pisah Pamit Pj Bupati Febrizal Levi Sukmana dan Purna Tugas Pejabat Tinggi Pratama

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:19 WIB

Novriwan Jaya Rayakan Syukur Pra-Pelantikan Bersama Masyarakat Desa Panaragan

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:45 WIB

PERMAHI Lampung Soroti Potensi Penyalahgunaan Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:15 WIB

Disdik Lampung Upayakan Solusi bagi Siswa Gagal SNBP

Berita Terbaru