Bawaslu Bandar Lampung Tegaskan Pentingnya Pengawasan Pemilu

Kamis, 20 Juni 2024 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Bawaslu Kota Bandar Lampung menekankan pentingnya pengawasan yang efektif dan sinergi antar lembaga untuk memastikan Pemilu 2024 berjalan lancar.

Hal itu disampaikan Ketua Bawaslu Kota Bandar Lampung Apriliwanda, saat Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilu di Swiss-Belhotel Bandar Lampung, Kamis, 20 Juni 2024.

Baca Juga :  Gerindra Menang Telak di Dapil 1 DPRD Lampung, Rahmad Mirzani Suara Terbanyak

“Rapat koordinasi ini sangat membutuhkan pengawasan yang akurat. Kami berharap dukungan dari semua pihak, termasuk organisasi kemasyarakatan dan partai politik, untuk mewujudkan pemilu yang jujur dan adil,” ujarnya.

Apriliwanda juga menambahkan bahwa Bawaslu fokus pada pencegahan potensi masalah pemilu. “Pencegahan adalah prioritas utama kami sebelum terjadi hal yang tidak diinginkan,” tambahnya.

Masih ditempat yang sama, Anggota Bawaslu Provinsi Lampung, Gistiawan, juga berharap semua pihak memiliki pemahaman yang sama mengenai demokrasi. “Momen ini adalah untuk menyatukan persepsi kita. Mari kita capai pemilu yang jujur dan adil,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dari Pemutihan Pajak hingga PIP, Munir Abdul Haris Tampung Aspirasi Warga Seputih Agung
Suara Warga dan Irama Gamelan, Jejak Reses Elly Wahyuni di Way Ratai
Munir Abdul Haris Serap Aspirasi Guru dan Serukan Perang terhadap Narkoba di Lampung Tengah
Banyak Pabrik Tapioka Tutup Pasca Pergub Tata Niaga Singkong Berlaku
FPKB DPRD Lampung Dorong Generasi Muda Jadikan Ruang Digital Sebagai Medan Perjuangan Modern
Syukron Muchtar Bantu Lansia Tinggal di Rumah Bekas Kandang Ayam
DPRD Lampung Dorong Pemerintah Pastikan Pasar bagi Kedelai Lokal
Pemprov dan DPRD Lampung Sepakati Pinjaman Rp1 Triliun untuk Pembangunan Infrastruktur Jalan

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 10:44 WIB

Dari Pemutihan Pajak hingga PIP, Munir Abdul Haris Tampung Aspirasi Warga Seputih Agung

Jumat, 14 November 2025 - 10:41 WIB

Suara Warga dan Irama Gamelan, Jejak Reses Elly Wahyuni di Way Ratai

Rabu, 12 November 2025 - 14:30 WIB

Munir Abdul Haris Serap Aspirasi Guru dan Serukan Perang terhadap Narkoba di Lampung Tengah

Rabu, 12 November 2025 - 14:26 WIB

Banyak Pabrik Tapioka Tutup Pasca Pergub Tata Niaga Singkong Berlaku

Senin, 10 November 2025 - 14:54 WIB

FPKB DPRD Lampung Dorong Generasi Muda Jadikan Ruang Digital Sebagai Medan Perjuangan Modern

Berita Terbaru

Hukum

PWI dan Kejari Tanggamus Bersinergi Edukasi Masyarakat

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:10 WIB

DPRD Provinsi

Suara Warga dan Irama Gamelan, Jejak Reses Elly Wahyuni di Way Ratai

Jumat, 14 Nov 2025 - 10:41 WIB