Pemkot Bandar Lampung Perkuat Pembinaan Atlet Melalui Dana Hibah

Jumat, 22 November 2024 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung, (dinamik.id)- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) terus berupaya meningkatkan jumlah dan kualitas atlet di Kota Tapis Berseri. Siaran langsung olahraga online

Kepala Dispora Kota Bandar Lampung, Muhaimin, menyatakan Pemkot telah menyiapkan dana hibah yang cukup besar untuk pembinaan atlet dalam mengikuti kompetisi tingkat daerah, provinsi, maupun nasional.

Baca Juga :  Nuansa Ramadhan, Polsek Tanjung Raya Polres Mesuji Sambangi Pondok Pesantren Darussalam

“Dana hibah ini dikelola oleh KONI Bandar Lampung dan digunakan untuk pembinaan cabang olahraga yang ada, juga cabang prioritas seperti bola voli, futsal, bola basket, dan biliar,” ujar Muhaimin, Jumat (22/11).

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menambahkan bahwa regenerasi atlet yang berprestasi terus meningkat, juga diiringan banyak kompetisi yang diadakan oleh pihak ketiga, termasuk universitas.

Baca Juga :  NasDem Lampung Bagikan Minyak dan Kurma untuk Masyarakat di Bulan Ramadhan

“Apa artinya latihan terus tanpa kompetisi? Untuk mengukur tingkat keberhasilan adalah dengan kompetisi,” jelasnya.Siaran langsung olahraga online

Muhaimin juga mengungkapkan bahwa dana hibah yang disalurkan ke KONI Bandar Lampung sekitar 5 miliar rupiah, dan dana ini digunakan untuk kepentingan semua cabang olahraga serta pelaksanaan Pekan Olahraga Kecamatan (Porcam).

Baca Juga :  Menpora: Olahraga Bisa Menjadi Sumber Pertumbuhan Ekonomi

Dengan upaya ini, Pemkot Bandar Lampung berharap dapat mencetak lebih banyak atlet berprestasi yang mampu bersaing di berbagai tingkat kompetisi, baik di dalam maupun luar daerah.

Berita Terkait

Tok, Komisi VIII Sepakat Naikan Anggaran Kemenag Jadi Rp112,9 T
Mufti Anam Protes: Rakyat Sulit Cari Kerja, Wamen ‘Double Job’ Komisaris BUMN!
Harga Kopi Anjlok, Petani Lampung dan Sumsel Berharap Pemerintah Jaga Stabilitas
Tegas, PWNU Lampung Keluarkan Surat Pernyataan: LGBT Bertentangan dengan Ajaran Islam, Hukum, dan Norma
Bangunan Diduga Gudang Solar di Sukajaya Dilahap Si Jago Merah Jelang Jumatan
Viral di Medsos Bupati Lamteng Tertidur saat Rapat Banleg DPR, Ardito: Wah Ngantuk Banget Saya saat Itu
Laporan Masuk: Damkar Lamsel Langsung Turun Buru Hantu
Perkuat Ketahanan Pangan dan Pemberdayaan Perempuan, PGE Ulubelu Luncurkan Program Hortikultura

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 17:36 WIB

Tok, Komisi VIII Sepakat Naikan Anggaran Kemenag Jadi Rp112,9 T

Jumat, 11 Juli 2025 - 17:26 WIB

Mufti Anam Protes: Rakyat Sulit Cari Kerja, Wamen ‘Double Job’ Komisaris BUMN!

Jumat, 11 Juli 2025 - 15:04 WIB

Tegas, PWNU Lampung Keluarkan Surat Pernyataan: LGBT Bertentangan dengan Ajaran Islam, Hukum, dan Norma

Jumat, 11 Juli 2025 - 14:56 WIB

Bangunan Diduga Gudang Solar di Sukajaya Dilahap Si Jago Merah Jelang Jumatan

Jumat, 11 Juli 2025 - 14:30 WIB

Viral di Medsos Bupati Lamteng Tertidur saat Rapat Banleg DPR, Ardito: Wah Ngantuk Banget Saya saat Itu

Berita Terbaru