Korban Banjir Kabupaten Tubaba Terima Bantuan Baznas dan Pemda Setempat

Kamis, 16 Maret 2023 - 11:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANGBAWANG BARAT (dinamik.id) – Sebanyak 102 rumah korban banjir di wilayah Kecamatan Gunung Terang Kabupaten Tulang Bawang Barat Lampung menerima bantuan dari Baznas dan Pemda Setempat.

“Kita memberikan bantuan berupa sembako berupa Beras 3 kantong, dan 1 sembakonya berupa gula, minyak, mie dan lain sebagainya dibagikan per setiap masing-masing rumah yang terdampak,” ungkap Kepala Baznas Tubaba Hj.Purwanto, saat dikonfirmasi melalui via telepon, Rabu (15/03/2023).

Baca Juga :  Launching Aplikasi Pajak, Pj Bupati Sulpakar Ajak Para Kades Tingkatkan PAD di Kabupaten Mesuji

Menurutnya, bantuan yang diserahkan tersebut berasal dari Baznas dan pemkab Tubaba dengan jumlah penerima 102 rumah.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pembagian dilakukan bersama BPBD, PKK Kabupaten, dan Kesra. yang dilaksanakan hari ini, dengan membantu 102 paket untuk korban dampak banjir di Gunung Terang,”ujarnya

Baca Juga :  HUT RI ke-79, Pemkab Tubaba Rayakan Jalan Sehat dan Senam Bersama

Lanjut dia, Untuk hari kemarin, kita telah membagikan bantuan di Gunung Agung 13 Rumah dengan paket yang sama, dan kemudian di hari Kamis kemarin dilakukan di Tulang Bawang Tengah dengan 46 rumah yang berbeda Desa, diantaranya Marga Asri, Mekar Asri, Mulya Asri, Candra Jaya, dan Pulung Kencana.

Baca Juga :  Wagub Minta Bupati dan Walikota Turunkan Stunting di Lampung

Kemudian, selain bantuan sembako, kemarin juga kita memberikan bantuan Uang Rp.2 juta karena hanya terdapat 1 rumah yang tersambar petir di Gunung Terang, tepatnya di Tiyuh Terang Mulya.

“Berharap, semoga dengan adanya bantuan ini dapat meringankan beban pada mereka yang sedang terkena musibah dan dapat menjadi amal kita semua,” pungkasnya.

Berita Terkait

Denpom II/3 Lampung Gelar Khitanan Massal dan Periksa Mata Gratis
Wakil Bupati Tubaba Buka HUT ke-74 IBI, Apresiasi Peran Strategis Bidan dalam Pembangunan Kesehatan
Gubernur Mirza Resmi Lantik Marindo Kurniawan Sebagai Sekda Provinsi Lampung
Pemkab Mesuji Paparkan Program Integrated Farm ke Direktorat PPUT, Siapkan Lahan untuk Agro Edu Wisata
Bupati Elfianah Audiensi Bersama Menteri Transmigrasi RI, Bahas Pengembangan Kawasan dan Ekonomi Daerah
Dukung Pembangunan Daerah, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Tubaba Lakukan Pengadaan 38.710 Dosis Straw untuk Ternak
Pengukuhan Pengurus IJP Lampung, Mirza : Media Garda Terdepan Menjaga Nurani Publik
Kejari Tubaba Luncurkan Program SIKEBUT Dalam Rangka Jaga Desa, Kawal Ketat Pengelolaan Dana Desa

Berita Terkait

Minggu, 22 Juni 2025 - 11:56 WIB

Denpom II/3 Lampung Gelar Khitanan Massal dan Periksa Mata Gratis

Sabtu, 21 Juni 2025 - 08:22 WIB

Wakil Bupati Tubaba Buka HUT ke-74 IBI, Apresiasi Peran Strategis Bidan dalam Pembangunan Kesehatan

Jumat, 20 Juni 2025 - 12:25 WIB

Gubernur Mirza Resmi Lantik Marindo Kurniawan Sebagai Sekda Provinsi Lampung

Kamis, 19 Juni 2025 - 19:34 WIB

Pemkab Mesuji Paparkan Program Integrated Farm ke Direktorat PPUT, Siapkan Lahan untuk Agro Edu Wisata

Kamis, 19 Juni 2025 - 19:31 WIB

Bupati Elfianah Audiensi Bersama Menteri Transmigrasi RI, Bahas Pengembangan Kawasan dan Ekonomi Daerah

Berita Terbaru

Bandar Lampung

Denpom II/3 Lampung Gelar Khitanan Massal dan Periksa Mata Gratis

Minggu, 22 Jun 2025 - 11:56 WIB