Gerindra Menang Telak di Dapil 1 DPRD Lampung, Rahmad Mirzani Suara Terbanyak

Kamis, 15 Februari 2024 - 14:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id)-Partai Gerindra menang telak dengan perolehan dua kursi untuk DPRD Lampung dari daerah pemilihan I Kota Bandar Lampung. Caleg nomor urut 1 Rahmat Mirzani Djausal mendapatkan perolehan suara tertinggi hasil quick count Rakata Institut 8,08%, Kamis, 15 Februari 2024.

Baca Juga :  Presiden dan Tiga Bacapres Sepakat Jaga Netralitas Aparatur Negara

Update data terakhir yang masuk 100%, toleransi kesalahan kurang lebih 4,35% dan tingkat kepercayaan 99%. Partai Gerindra mendapat perolehan suara terbanyak sebesar 19,24%.

Kursi kedua Gerindra diposisi enam caleg no 6 Andika Wibawa Supulau Raya dengan perolehan 2,06% suara.

Perolehan suara terbanyak kedua didapat PKB sebesar 16,17%. Dari perolehan itu menempatkan dua kader partai besutan Cak Imin itu di DPRD Provinsi Lampung.

Sementara diposisi ketiga berhasil diraih Partai NasDem dengan perolehan 15,72%. Partai besutan Surya Paloh ini juga berhasil meraih dua kursi versi hitung cepat Rakata.

Baca Juga :  Aktifis Lampung Gelar Aksi Bubarkan DPR, Pakai Topeng Simbol Perlawanan

Sementara PDIP menempati posisi keempat dengan total perolehan 12,10% suara. PKS bertengger di posisi kelima dengan perolehan 11,61%. (Naz)

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri Puncak HPN 2026 di Banten
Rugikan Negara 3,4 Miliar, DJP Serahkan Dua Tersangka Faktur Pajak Fiktif ke Kejari
Kementerian ATR BPN Cabut HGU 85.244,925 Lahan SGC di Lampung
Habiburokhman: Pimpinan DPR Dukung Kenaikan Gaji Hakim Adhoc
Komisi Reformasi Bahas Gagasan Polri di Bawah Kementerian
KPK Dalami Dugaan Korupsi Lain Libatkan Bupati Pati Sudewo
Adi Kurniawan Resmi Jabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Lampung
Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:48 WIB

Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri Puncak HPN 2026 di Banten

Kamis, 22 Januari 2026 - 22:19 WIB

Rugikan Negara 3,4 Miliar, DJP Serahkan Dua Tersangka Faktur Pajak Fiktif ke Kejari

Kamis, 22 Januari 2026 - 14:41 WIB

Kementerian ATR BPN Cabut HGU 85.244,925 Lahan SGC di Lampung

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:17 WIB

Habiburokhman: Pimpinan DPR Dukung Kenaikan Gaji Hakim Adhoc

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:07 WIB

Komisi Reformasi Bahas Gagasan Polri di Bawah Kementerian

Berita Terbaru