Ketua AMPG Lampung Arahkan Kader untuk Tetap Solid

Kamis, 23 Mei 2024 - 07:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung – Ketua AMPG Provinsi Lampung sekaligus Anggota DPR RI terpilih dari Lampung II, Aprozi Alam, menggelar acara ramah tamah dengan seluruh kader AMPG se-Provinsi Lampung di Dunkin Donuts, Labuhan Ratu, pada Rabu, 22 Mei 2024.

Dalam sambutannya, Aprozi memberikan pengarahan kepada semua kader agar menyikapi situasi politik yang mulai memanas dengan arif dan bijaksana.

Baca Juga :  Relawan Aprozi Alam Berikan Bantuan Untuk Korban Musibah Kebakaran

“Gunakan etika politik yang baik. Siapapun yang mendapat rekomendasi nanti, kita akan dukung. Kita, sebagai kader Partai Golkar, bertugas mengamankan kebijakan partai,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia berharap AMPG Provinsi Lampung menegaskan secara sah menurut garis partai bahwa mereka masih berada di bawah kepemimpinan Ketua Arinal Junaidi dan Sekretaris Ismet Roni, serta tetap solid menunggu rekomendasi dari DPP Partai Golkar terkait siapa yang akan direkomendasikan menjadi kepala daerah.

Baca Juga :  Jumat Berbagi AMPG Lampung Ringankan Dampak Pandemi

“Saya berharap ke depan seluruh kader tetap solid dan tidak terpecah belah sambil menunggu rekomendasi dari DPP Partai Golkar. Sekali lagi, saya sampaikan bahwa semua punya hak yang sama dalam pencalonan, baik itu Calon Gubernur, Bupati, maupun Walikota,” tambahnya.

Baca Juga :  15 Ketua AMPG se Lampung Ucapkan Selamat Atas Perolehan Suara Hi Aprozi Alam

Selain itu, Aprozi Alam, memohon doa restu untuk kelancaran pelantikannya menjadi Anggota DPR RI dari Lampung II pada 1 Oktober 2024 mendatang.

“Jika Allah berkehendak, saya akan dilantik di Senayan. Mohon doanya kepada rekan-rekan semua,” tandasnya, yang akrab disapa Don Zie.

Berita Terkait

DPRD Lampung Minta Pemkab dan Pemkot Sosialisasikan Perpanjangan Pemutihan Pajak
Peringati Sumpah Pemuda, Sudin Ajak Generasi Muda Jaga Persatuan dan Idealisme
Kostiana : Penghapusan Tunggakan Iuran BPJS Jadi Angin Segar bagi Masyarakat
DPRD Lampung Dorong Pemerintah Serius Tangani Limbah Program MBG
Edukasi Pancasila di Pesawaran, Elly Wahyuni Tekankan Pentingnya Adab Sejak Dini
Anggota DPRD Lampung Imelda Gunawan Raka Minta Pemkab Pesisir Barat Segera Perbaiki SDN 113 Krui
Ahmad Basuki : HSN Bukan Sekedar Seremonial, tapi Momentum Refleksi Historis dan Moral
Gelar Sosialisasi Di Sribhawono, dr. Sasa Chalim Soroti Tantangan Media Sosial

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 15:32 WIB

DPRD Lampung Minta Pemkab dan Pemkot Sosialisasikan Perpanjangan Pemutihan Pajak

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:01 WIB

Peringati Sumpah Pemuda, Sudin Ajak Generasi Muda Jaga Persatuan dan Idealisme

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:12 WIB

Kostiana : Penghapusan Tunggakan Iuran BPJS Jadi Angin Segar bagi Masyarakat

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:07 WIB

DPRD Lampung Dorong Pemerintah Serius Tangani Limbah Program MBG

Senin, 27 Oktober 2025 - 11:21 WIB

Edukasi Pancasila di Pesawaran, Elly Wahyuni Tekankan Pentingnya Adab Sejak Dini

Berita Terbaru