34 Anggota Paskibraka Kota Bandar Lampung Dikukuhkan Walikota

Jumat, 16 Agustus 2024 - 23:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (dinamik.id) – Walikota Bandar Lampung, Eva Dwiana mengukuhkan 34 anggota pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibraka), di Gedung Semergou, Jumat (16/8/2024).

Pasukan Paskibraka ini akan bertugas pada upacara HUT ke-79 Republik Indonesia di halaman pemerintah kota Bandarlampung.

“Kepada adik-adik Paskibra, selamat bertugas dan menjalankan dengan sebaik-sebaiknya pada hari kemerdekaan ke-79 RI ini,” kata Walikota Eva Dwiana, saat pengukuhan.

Kesempatan itu, Walikota juga meminta kepada anggota Paskibraka dapat mempertahankan kedekatan, persaudaraan dan kekompakan antar sesama anak bangsa.

“Jalan kalian masih terbuka lebar. Ketika kalian melangkah ke depan, menapaki perjalanan karir menuju masa depan yang lebih baik,” pesan Walikota perempuan pertama di Bandarlampung ini.

Baca Juga :  Balapan Liar, Puluhan Remaja di Amankan Polsek Tanjung Raya Polres Mesuji

Sementara itu, Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Bandar Lampung Paryanto menyebutkan bahwa 34 anggota Paskibraka telah memasuki persiapan sejak jauh hari.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Ajak Mahasiswa Pertanian Unila Ikut Berperan Aktif Membangun Lampung

Para petugas Paskibraka dipilih melalui seleksi yang ketat. Selanjutnya mereka dibimbing dan dilatih oleh pelatih profesional sehingga diharapkan hasilnya akan maksimal.

“Dengan segala persiapan yang telah dilakukan, kami optimis upacara HUT Ke-79 RI di Kota Bandar Lampung akan berlangsung sukses dan khidmat,” ucapnya.

Berita Terkait

Polres Tubaba Gelar Lat Pra Ops Operasi Keselamatan Krakatau 2025, Tingkatkan Profesionalisme Personel
Kopri PMII Bandar Lampung Gelar Audiensi dengan DP3A Provinsi Lampung
Kapolda Minta Orang Tua Mengontrol Penggunaan Gadget Pada Anak
Ambil Langkah Tegas, Inspektorat Berhentikan Oknum SN Dari PNS
Truk Sampah DLH Bandar Lampung Viral, DPRD Minta Evaluasi Armada
Rayakan HPN dan HUT PWI ke-79, PWI Mesuji Potong Tumpeng dan Do:a Bersama
Walikota Bongkar Sejumlah Saluran Drainase di Kecamatan Panjang
Platfon Pengaduan Digital, Respon Cepat Aduan Masyarakat ke Kepolisian
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 15:50 WIB

Polres Tubaba Gelar Lat Pra Ops Operasi Keselamatan Krakatau 2025, Tingkatkan Profesionalisme Personel

Senin, 10 Februari 2025 - 14:27 WIB

Kopri PMII Bandar Lampung Gelar Audiensi dengan DP3A Provinsi Lampung

Senin, 10 Februari 2025 - 13:53 WIB

Kapolda Minta Orang Tua Mengontrol Penggunaan Gadget Pada Anak

Senin, 10 Februari 2025 - 12:38 WIB

Ambil Langkah Tegas, Inspektorat Berhentikan Oknum SN Dari PNS

Senin, 10 Februari 2025 - 11:55 WIB

Truk Sampah DLH Bandar Lampung Viral, DPRD Minta Evaluasi Armada

Berita Terbaru

Bandar Lampung

Kapolda Minta Orang Tua Mengontrol Penggunaan Gadget Pada Anak

Senin, 10 Feb 2025 - 13:53 WIB