Terima Audiensi PWI, Pj Bupati Mesuji Levi Ajak Insan Pers Dukung Pembangunan Melalui Pemberitaan Positif

Jumat, 16 Agustus 2024 - 22:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

Laporan More

MESUJI, (dinamik.id) — Penjabat Bupati Mesuji Febrizal Levi Sukmana ST MT MM menerima kunjungan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) kabupaten setempat, Jum’at (16/08/2024) malam.

ADVERTISEMENT

addgoogle

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bertempat di rumah dinas jabatan Penjabat Bupati Mesuji, Desa Brabasan, Kecamatan Tanjung Raya dalam kesempatan tersebut, Ketua PWI Mesuji Afriadi SE didampingi Sekertaris Nara Sukarna, Bendahara Sandi Putra dan Wakil Ketua Organisasi Supardi.

Penjabat (Pj) Bupati Mesuji Febrizal Levi Sukmana ST MT MM meminta untuk membangun citra positif tentang kondisi dan situasi di Kabupaten Mesuji dengan berbagai potensi sumber daya alam yang ada. Supaya lebih dikenal masyarakat luas baik yang ada di Provinsi Lampung maupun Nasional.

Baca Juga :  PWI Lampung Kunjungi Kanwil Direktorat Jenderal Pajak DJB Lampung-Bengkulu

“Bahwa Mesuji mampu menjadi daerah yang maju jika didukung oleh semua pihak di bidangnya masing-masing, tak terkecuali insan pers. Khususnya yang tergabung di PWI Mesuji untuk ikut andil membangun image yang baik tentang Mesuji melalui pemberitaan yang positif, sehingga Mesuji tidak dikenal sebagai daerah yang angker dan penuh konflik,” ujarnya.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Ajak Mahasiswa Pertanian Unila Ikut Berperan Aktif Membangun Lampung

“Tujuannya, supaya menarik investor untuk berusaha atau berinvestasi di Mesuji. Sebab, banyak sekali potensi sumber daya alam disini yang bisa kita gali untuk menjadi sumber PAD dan tentunya demi mensejahterakan masyarakat,” ucapnya lagi

Dikatakan lagi, bahwa tak dapat dipungkiri saat ini Kabupaten Mesuji dikenal rawan dan angker sampai ke kancah nasional. Padahal situasi itu berbanding terbalik dengan kenyataan yang sebenarnya bahwa Mesuji ini Indah, Aman, dan Damai.

Baca Juga :  Pemkab Tubaba segera Resmikan Mall Pelayanan Publik Digital

“Saya pun awalnya sempat berfikir apakah benar Mesuji ini ekstrim? Tenyata setelah saya kesini sangat jauh dari prediksi. Daerah ini sangat indah, aman, damai dan banyak memilki potensi yang dapat digali serta dikelola untuk menjadi sumber pendapatan daerah,” tambahnya.

Berita Terkait

Pemprov Lampung Gerak Cepat Bantu Petani, Distribusikan 24 Mesin Pengering Gabah
Pemprov Distribusikan 24 Mesin Dryer, Sasa Chalim: Dorong Kesejahteraan Petani dan Gizi Anak di Desa
Perempuan Bangsa Lampung Resmi Dilantik, Dorong Pemberdayaan dan Penanggulangan Kekerasan
Bupati Parosil Dorong Konservasi Humanis di Lampung Barat
Lampung Suarakan Kemanusiaan, Bela Palestina Hari Ini!
Gubernur Lampung Mirza Silaturahmi dengan Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi
Pemilihan Ketua IJP Lampung 2025: Pendaftaran Calon Dibuka Mulai 22 April
Jflowers 2025 Panas! Bara DC Ungguli Dani F.POOL dalam Laga Penentuan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:34 WIB

Pemprov Lampung Gerak Cepat Bantu Petani, Distribusikan 24 Mesin Pengering Gabah

Sabtu, 19 April 2025 - 18:42 WIB

Pemprov Distribusikan 24 Mesin Dryer, Sasa Chalim: Dorong Kesejahteraan Petani dan Gizi Anak di Desa

Sabtu, 19 April 2025 - 15:54 WIB

Perempuan Bangsa Lampung Resmi Dilantik, Dorong Pemberdayaan dan Penanggulangan Kekerasan

Sabtu, 19 April 2025 - 15:11 WIB

Bupati Parosil Dorong Konservasi Humanis di Lampung Barat

Sabtu, 19 April 2025 - 14:35 WIB

Lampung Suarakan Kemanusiaan, Bela Palestina Hari Ini!

Berita Terbaru

Lampung Barat

Bupati Parosil Dorong Konservasi Humanis di Lampung Barat

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:11 WIB

Berita

Lampung Suarakan Kemanusiaan, Bela Palestina Hari Ini!

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:35 WIB